Suara.com - Larissa Chou tiba-tiba membuat sebuah utas di Threads yang menyinggung soal identitas perempuan menjadi seorang muslimah, yakni hijab.
Utas tersebut dibuat pada Selasa (11/7/2023), di tengah maraknya kabar Nathalie Holscher baru-baru ini memutuskan untuk melepas hijab. Namun, tidak terdapat nama mantan istri Sule dalam utas tersebut.
"Suka bertanya ke diri sendiri. Kalau aku gak kuat, dan lalu melepas identitas sebagai seorang muslimah, Larissa akan seperti apa ya?" tanya mantan istri Alvin Faiz itu.
Sebagian besar warganet yang berkomentar dalam utas tersebut berharap Larissa Chou tetap istiqomah dalam memakai hijabnya.
Sementara ada warganet yang terang-terangan menyebut Nathalie Holscher.
"Jangan Ci, semoga Coco selalu istiqomah walaupun gak mudah ci," harap @amanur***.
"Ci, kamu role model kesayanganku, semoga tetap istiwomah. Gabisa bayangin gimana kecewanya kalo sampe cici melepas identitas muslimah," imbuh @siti***.
"Seperti Nathalie Holscher," ujar @deae*** dengan menyisipkan emoji sedih.
Keputusan Nathalie Hoslcher melepas hijab memang mengejutkan sejumlah pihak, termasuk istri mendiag ustaz Jefri Al Buchori, Umi Pipik.
Baca Juga: Pakai Peci dan Sarung, Outfit Kondangan Taeyong Sukses Bikin Fans Halu Maksimal
Meski begitu, Umi Pipik mengaku akantetap mendukung ibu dari satu anak itu apapun kondisinya.
"Kan keadaan hatinya hanya dia yang tahu, saya hanya bisa meluk dia, saya tahu bagaimana bebannya dia. Kita berdua hanya bisa meluk, mendoakan, tapi kita harus tetap menemani," ujar Umi Pipik.
Berita Terkait
-
Warganet Duga Putri Delina Bikin Status Singgung Nathalie Holscher, Begini Isinya
-
Umi Pipik Mengaku Sempat Menangis saat Nathalie Holscher Putuskan Lepas Hijab
-
Lepas Hijab, Nathalie Holscher Kok Minta Maaf ke Marissya Icha?
-
Copot Hijab, Nathalie Holscher Disuruh Aldi Taher Baca Alquran: Biar Gak Bingung
-
Beda dengan Nathalie Holscher, Aura Kasih Malah Berhijab
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026