Suara.com - Jogja menjadi tempat berlibur yang asik untuk semua orang. Tak terkecuali para artis tanah air yang memilih daerah tersebut untuk liburan bareng keluarga.
Jogja menjadi destinasi wisata favorit karena jarak 550 km dari Jakarta. Jogja dapat dituju hanya dalam waktu 1 jam 10 menit dengan pesawat.
Nah penasaran seperi apa para artis liburan di Jogja? Berikut ulasannya.
Wulan Guritno baru-baru ini berkunjung ke Jogja National Museum (JNM) untuk menyaksikan ART JOG yang akan berakhir pada 28 Agustus 2023. Bersama ke-3 anaknya juga mencoba naik pedati. Pengalaman tersebut bisa dijajal Wulan dan keluarga saat berkunjung ke Gunung Merapi.
Pemandangan indah salah satu sungai di Jogja dengan perbukitan hijau, batu-batuan besar, dan aliran sungai jernih menjadi tempat healing untuk perempuan yang kabarnya baru putus dari Sabda Ahessa.
2. Putri Titian dan Junior Liem
Dari Suwatu Mil & Bay, Mei 2023 lalu, Putri Titian dan Junior Liem serta kedua anaknya berfoto dengan pemandangan Jogja yang dilihat dari atas bukit. Candi Prambanan pun tampak dari kejauhan.
3. Mulan Jameela
Baca Juga: Usianya Sudah Kepala 4, Ini 5 Potret Awet Muda Wulan Guritno Bareng Anak, Kayak Adik Kakak!
Sedangkan Candi Prambanan dari dekat dapat dilihat dari potret liburan Mulan Jameela dan sang putra. Keduanya berada di Jogja untuk menemani Ahmad Dhani yang tampil bareng Dewa 19 di Prambanan Jazz.
4. Vino G. Bastian dan Marsha Timothy
Sementara itu, Vino G. Bastian dan Marsha Timothy mengajak Jizzy putri semata wayang mereka ke Candi Borobudur pada Juni 2023. Candi Borobudur terletak di Magelang, Jawa Tengah, sekitar 40 km dari Jogja. Selama di Jogja, mereka menginap di Villa Lawang Ijo.
Uniknya di tempat Vino menginap bukan cuma mewah, vila yang menjadi tempat menginap Vino G. Bastian dan Marsha Timothy terletak di sekitar sawah yang luas sehingga pasutri ini bisa jogging di pagi hari dengan menghirup udara segar.
5. Femmy Permatasari
Femmy Permatasari ternyata tak cuma hobi liburan ke luar negeri lho! Baru-baru ini, Femmy dan suami tampak menikmati liburan dengan naik andong di Malioboro, Jogja.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV