5. Merah Putih (2009)
Film yang dibuat trilogi ini berfokus pada sejarah perjuangan para pahlawan Indonesia melawan tentara Belanda pada 1947. Kisahnya tentang lima kadet yang mengikuti latihan militer di sebuah Barak Bantir di Semarang Jawa Tengah.
Mereka adalah Amir (Lukman Sardi), Tomas (Donny Alamsyah), Dayan (Teuku Rifnu), Soerono (Zumi Zola) dan Marius (Darius Sinathrya).
6. Darah Garuda (2010)
Darah Garuda merupakan sekuel dari Merah Putih. Jajaran pemeran utamanya masih Lukman Sardi, Darius Sinathrya, Donny Alamsyah dan Teuku Rifnu Wikana.
Film ini menceritakan empat kadet yang melancarkan sebuah serangan nekat terhadap kamp tawanan milik Belanda demi menyelamatkan perempuan yang mereka cintai.
7. Hati Merdeka (2011)
Hati Merdeka adalah film terakhir dari trilogi Merah Putih. Lukman Sardi, Donny Alamsyah, Darius Sinathrya dan Teuku Rifnu Wikana masih dipercaya sebagai pemeran utama.
Amir (Lukman Sardi), pimpinan para kadet diceritakan mundur dari Angkatan Darat. Mereka dikirim ke Bali untuk membunuh Kolonel Raymer sekaligus menjalankan misi balas dendam.
Baca Juga: 8 Film Biopik tentang Ilmuwan, Dari Oppenheimer hingga Rudy Habibie
8. Soekarno: Indonesia Merdeka (2013)
Film ini menceritakan perjalanan hidup Soekarno, pahlawan yang berjasa dalam sejarah kemerdekaan Indonesia. Pemeran utamanya adalah Ario Bayu dan Maudy Koesnaedi.
Soekarno: Indonesia Merdeka menghadirkan perjuangan demi perjuangan yang dilalui Ir. Soekarno untuk merebut kemerdekaan Indonesia pada 17 Agustus 1945.
9. Sang Kiai (2013)
Film tentang kemerdekaan yang satu ini berkisah tentang penjajahan Jepang tahun 1942 di mana pengibaran bendera merah putih dilarang pada masa itu. Tokoh utamanya adalah KH Hasyim Asy'ari.
Sang Kiai dibintangi oleh Ikranagara, Adipati Dolken, Christine Hakim, Agus Kuncoro, Meriza Febriani, Dimas Aditya dan banyak lagi.
Berita Terkait
-
Semangat Hari Pahlawan, PLN Hadirkan Cahaya Bagi Masyarakat di Konawe Sulawesi Tenggara
-
Sepenggal Perjalanan Menjadi Pahlawan Tanpa Tanda Jasa
-
Kontroversial! Mahasiswa Diskorsing Usai Rencanakan Diskusi 'Soeharto Bukan Pahlawan' di Kampus
-
Ketika Penghargaan Jadi Alat Propaganda: Negara Harus Tahu Batasnya
-
Soeharto Jadi Pahlawan Nasional? Dilema Moral di Balik Usulan 40 Nama Baru
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi