Suara.com - Denny Sumargo menjalani pemeriksaan perdana atas laporannya terhadap DJ Verny Hasan. Bintang film 5 CM ini datang ke Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Metro Jaya pada Kamis (7/9/2023).
Ditemani dua pengacara, Denny Sumargo berjalan santai masuk ke gedung Ditreskrimum Polda Metro Jaya. Suami Olivia Allan tersebut membawa sejumlah bukti.
"Ada lah, bukti yang dibawa buat menjalani pemeriksaan hari ini," kata Denny Sumargo.
Pengacara Denny Sumargo, Mohamad Anwar menambahkan bukti yang dibawa cukup banyak. Namun apa saja rinciannya, ia tak membeberkan.
"Ya nanti diperiksa dulu, BAP, baru nanti kami sampaikan," ucap Mohamad Anwar.
Sejauh ini, Denny Sumargo masih terus memperkarakan kasusnya dengan Verny Hasan. Ia tidak terima kehidupannya yang sekarang diusik kembali oleh sang DJ.
Laporan ini terkait dengan dugaan pencemaran nama baik. Di mana Denny Sumargo lagi-lagi ditantang melakukan tes DNA yang kedua kali.
Padahal pada 2013 , hal itu pernah dilakukan Denny Sumargo. Hasil yang keluar pada 2019 menunjukkan bahwa sang aktor bukan ayah kandung dari anak Verny Hasan.
Baca Juga: Hasil Tes DNA Negatif, DJ Verny Hasan Mengamuk ke Denny Sumargo
Berita Terkait
-
Hasil Tes DNA Negatif, DJ Verny Hasan Mengamuk ke Denny Sumargo
-
Hasil Tes DNA Negatif, Denny Sumargo Semprot DJ Verny Hasan: Gak Mungkin Lu Gak Tau Siapa Ayah Kandungnya
-
Verny Hasan Mau Bunuh Diri Karena Hasil Tes DNA 2019, Denny Sumargo Masih Simpan Buktinya
-
Profil Jeffry Simatupang, Pengacara Verny Hasan Bakal Mundur Jika Klien Minta Tes DNA Ketiga
-
Bila Verny Hasan Minta Tes DNA Berulang Kali, Jeffry Simatupang Tegaskan Bakal Mundur Jadi Kuasa Hukum
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
Terkini
-
Pangku Jadi Film Terbaik, Inilah Daftar Lengkap Pemenang FFI 2025
-
Kado Ultah ke-76, El Manik Terharu Terima Piala Lifetime Achievement FFI 2025 Saat Masih Hidup
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar