Suara.com - Ibunda dari mendiang Ashraf Sinclair, Dida Sinclair, mengatakan bahwa kisah cinta Bunga Citra Lestari (BCL) dengan putranya kini sudah berakhir usai menikah dengan Tiko Aryawardhana.
Meski pahit, perempuan bernama asli Khadijah Sinclair itu harus bisa merelakan sang menantu untuk melanjutkan hidupnya dan bahagia dengan orang lain.
BACA JUGA: Ibu Ashraf Sinclair Tak Lagi Menganggap BCL Sebagai Menantu usai Nikahi Tiko Aryawardhana
Pernyataan tersebut dilontarkan Dida Sinclair ketika bercerita dengan rekan dekatnya, Tyha Fatyhah, baru-baru ini.
"Seperti yang Ainaa katakan, bab kisah cinta antara almarhum Ashraf dan Bunga sudah berakhir, tetapi rasa cintanya tetap ada dalam diri Bunga. Hubungan dalam diri Noah sangat kuat," tutur Dida Sinclair.
BACA JUGA: Harga Kamar Hotel Bulan Madu Bunga Citra Lestari dan Tiko Aryawardhana, Seberapa Mahal?
Walau BCL sudah menikah lagi, Istri dari Mohamed Anthony John Sinclair itu tetap menganggap mantan menantunya itu sebagai anak.
Tidak cuma BCL, keluarga Sinclair juga menganggap Tiko Aryawardhana sebagai bagian dari keluarga mereka.
"Hal yang indah adalah Bunga bukan lagi menantuku! Dia adalah Bunga Sinclair, adik dari Aishah dan Bunga adalah ibu dari cucu kamu, Noah Sinclair! Dan Tiko adalah anakku!" sambungnya.
Baca Juga: Aming Bongkar Rahasia, di Momen Ini BCL dan Tiko Aryawardhana Mulai Dekat
Dalam chat WhatsApp tersebut, Dida Sinclair menyatakan perasaannya yang berat melepas Bunga Citra Lestari.
Tetapi perempuan asal Malaysia itu tetap bersyukur BCL menikah dengan sosok pria yang sangat baik dan bisa menjadi ayah bagi Noah.
"Hati berasa berat tetapi amat bersyukur Bunga sudah selamat menikah dengan Tiko yang menjadi papa untuk Noah. Alhamdulillah," imbuhnya.
Dida Sinclair juga bersyukur BCL masih tetap menjaga janjinya yang diikrarkan kepada mendiang Ashraf Sinclair dahulu saat menikah.
Saat itu, BCL diminta berjanji untuk menyayangi ibu dan ayah mertua layaknya orang tua sendiri dan hal itu dibuktikan sekarang oleh sang penyanyi.
"Aku tidak sedih tetapi hatiku berat, dan aku sedikit menangis," tandasnya.
Berita Terkait
-
Beda Gaji dan Pekerjaan Tiko Suami BCL dengan Ferry Irawan, Bak Langit dan Bumi
-
Ultah usai Nikahi BCL, Tiko Aryawardhana Dapat Pesan dari Istri: Biar Mereka Menghakimimu
-
Gaji hingga Masa Lalu Tiko Aryawardhana Dicibir, BCL Akhirnya Pasang Badan dan Bilang Begini
-
Gaya Bulan Madu BCL dan Tiko Aryawardhana Dicap Lebay Mirip Venna Melinda - Ferry Irawan
-
Lihat Tiko Aryawardhana dan BCL, Tatapan Gading Marten Penuh Makna: Mereka 2 Kali Nikah, Gue Kapan?
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah