Suara.com - Hubungan Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar semakin menjadi sorotan publik. Usai diam-diam menjalani hubungan, kini mereka semakin memamerkan kemesraan ke publik.
Bahkan media sosial kini menjadi salah satu sarana untuk menunjukkan betapa seriusnya hubungan mereka. Usai Thariq Halilintar, datang giliran dari Aaliyah Massaid.
Melalui unggahan story miliknya, Aaliyah Massaid memamerkan momen kebersamaannya dengan Thariq Halilintar. Hanya ada mereka berdua dalam swafoto tersebut.
Aaliyah Massaid memang tidak memberikan keterangan caption dalam unggahan tersebut. Hanya ada nama dari Thariq Halilintar ditambah emoji-emoji menggemaskan.
"@thariqhalilintar," tulis Aaliyah Massaid, dilansir pada Minggu (24/11/2023).
Ada dua foto yang dibagikan oleh Aaliyah Massaid. Namun dua foto tersebut diambil pada tempat dan waktu yang sama.
Aaliyah Massaid tampil dengan atasan berlengan panjang dan berwarna hitam serta topi. Sementara Thariq Halilintar memakai baju berkerah bernuansa army.
Keduanya diduga tengah menonton acara tenis Sport Party Clash Celebrity baru-baru ini. Hal ini terlihat dari emoji bola tenis yang disematkan oleh Aaliyah.
Baik Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar sama-sama memamerkan senyuman manis mereka. Thariq juga mengikuti setiap pose yang ditunjukkan oleh wanita yang tengah dekat dengannya tersebut.
Baca Juga: Aaliyah Massaid Diledek Kelewat Lebay Angkat Telepon Thariq Halilintar: Bucin Sendiri
Sontak hal ini menjadi perbincangan publik. Tidak sedikit yang menilai mereka memang berjodoh karena wajahnya yang mirip.
"Secara bentuk muka aslinya mereka berdua ini cocok," ujar netizen.
"Mukanya mirip, semoga berjodoh," tambah yang lain.
"Mirip lho ternyata," ujar yang lain yang setuju.
"Udah gak baper sekarang lihatnya, soalnya udah tau kelakuan Thariq," kata seorang netizen.
"Semakin terang-terangan ya," komentar lainnya.
Berita Terkait
-
Aaliyah Massaid Tak Masalah Fisiknya Dihina, Tapi Jangan Coba-Coba Singgung Hal Ini
-
Pantas Thariq Halilintar Kepincut, Aaliyah Massaid Ogah Ladeni Nyinyiran Fans Fanatik Fuji
-
Fuji Lewat, Aaliyah Massaid Bisa Ajak Thariq Halilintar Bukan Sekadar Cinta-cintaan Saja
-
Sering Dihujat, Begini Cara Dewasa Aaliyah Massaid Hadapi Komentar Pedas Haters
-
Akui Tak Ada Masalah dengan Fuji, Aaliyah Massaid Dicurigai Bohong Gara-Gara Ini
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar