Suara.com - Seluruh line up acara penghargaan Golden Disc Awards ke-38 yang akan digelar di Jakarta resmi diumumkan. Hal ini terlihat dalam postingan sang promotor, @nicevents.id di Instagram.
"Inilah 14 artis yang akan tampil di Golden Disc Awards ke-38 di Jakarta!," tulisnya sebagai caption.
Mereka antara lain ada NewJeans, ENHYPEN, IVE, ZEROBASEONE, Stray Kids, TXT, BOYNEXTDOOR serta LE SSERAFIM.
Kemudian ada Seventeen, Fifty Fifty Keena, STAYC, YB, Park Jae Jung dan LA POEM.
Bukan cuma mereka, Golden Disc Awards ke-38 juga menampikan tiga bintang Korea lainnya sebagai host acara yakni Lee Junho, Tiffany Young dan Ha Jung Woo.
Di samping itu, para pengisi acara pun sudah menunjukkan rasa antusiasnya menjelang tampil di Golden Disc Awards ke-38. Salah satunya ada TXT.
"Kami telah diundang ke acara penghargaan bersama dengan artis K-Pop terkemuka di seluruh dunia," kata Yeonjun, member TXT dalam video yang diposting.
"Kami sangat bersemangat untuk bertemu dengan para penggemar di Jakarta International Stadium," imbuh Taehyun.
Tak cuma mereka, IVE juga menyampaikan hal serupa.
"Kami tidak sabar bertemu kalian di sana," tutur Wonyoung IVE antusias.
Seperti diketahui, Golden Disc Awards ke-38 akan digelar untuk pertama kalinya di Indonesia. Lokasinya di Stadion Internasional Jakarta (JIS).
Acara penghargaan bergengsi itu rencananya bakal diadakan pada 6 Januari 2024.
Berita Terkait
-
Catat Tanggalnya, Boy Group TWS Umumkan Tanggal Debut dan Single Pra-rilis
-
I Don't Understand But I Luv U, Lagu Dance SEVENTEEN yang So Sweet Abis!
-
Comeback pada Tahun Baru, Choi Yena Rilis Poster Schedule 'GOOD MORNING'
-
Idol K-Pop yang Akan Comeback di Bulan Januari 2024, Ada ITZY Hingga RIIZE
-
Netizen Geram, Deretan Artis K-pop Ini Terang-terangan Unggah Foto Pakai Produk Pro Israel!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert