Suara.com - Hadirnya Fujianti Utami alias Fuji di acara Ganjar Pranowo, mengundang perhatian publik. Ini karena gaya berbusana yang dianggap tidak sopan.
Fuji sebenarnya bukan tanpa alasan mengenakan baju putih dengan potongan dada rendah tersebut. Ini karena tim Thariq Halilintar yang lupa membawakan baju formalnya.
Ya, Fuji memang menitipkan baju kepada tim Thariq Halilintar. Hal itu karena sang mantan lah yang mengundang dirinya ke acara Ganjar Pranowo secara mendadak.
"Gue tanggal 1 ke Semarang, tolong siapin baju sopan dan baju formal," tulis Fuji dalam pesannya kepada Lusi, sang Personal Assistant.
"Suruh Ay aja kirim ke Thoriq," imbuhnya.
Lusi beserta tim Fuji yang lain lantas menyiapkan baju formal. Terlihat dalam foto, ada beberapa setelan bernuansa hitam dan putih.
Baju tersebut kemudian dikirim melalui go send ke tim Thariq Halilintar. Sayang, pada acara yang digelar di Semarang, Jawa Tengah, baju tersebut lupa dibawa.
"Aku sudah kirim baju, eh tapi ternyata nggak kebawa sama timnya. Ketinggalan di rumah katanya.
Postingan Fuji tersebut sebenarnya adalah konten ekslusif. Namun kemudian bocor di sejumlah akun TikTok, termasuk yang diunggah @/nameid5, Rabu (3/1/2024).
Baca Juga: 7 Potret Gonzalo Al Ghazali, Anak Citra Insani yang Dijodoh-jodohkan dengan Fuji
Warganet menemukan hal menarik, di mana baju yang disiapkan tim Fuji, warnanya senada dengan Thariq Halilintar. Dalam acara tersebut, sang mantan juga mengenakan busana serba hitam.
"Mungkin si Thariq takut Aaliyah kalah saing, makanya baju Fuji sengaja nggak dibawa," kata @mat******.
"Bukan kalah saing, tapi baju yang dipesan Fuji kan hitam, kayak Thariq. Mungkin dia takut samaan," sahut @wie******.
"Mungkin takut dikira couple sama Thariq. Dia kan juga pakai baju hitam," ucap warganet lain.
Berita Terkait
-
Tim Thariq Halilintar Dituduh Sengaja Tak Bawa Baju Titipan Fuji: Jahat Banget Mau Jatuhin Uti?
-
Dicap Salah Kostum, Fuji Ternyata Diundang Thariq Halilintar Dadakan ke Acara Ganjar Pranowo
-
Bajunya Saat Bertemu Ganjar Pranowo Dinilai Tak Sopan, Fuji Bela Diri: Aku Diundang Dadakan
-
Outfit ke Acara Ganjar Dihujat, Fuji Klarifikasi Bawa Nama Thariq: Aku Nitip Baju, Ternyata Enggak Kebawa
-
Habis Kecelakaan Tetap Temui Fuji, Effort Gonzalo Algazali Dibandingkan dengan Asnawi Mangkualam
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash