Suara.com - Pengacara kondang Hotman Paris turut membela Raffi Ahmad yang belakangan ini sedang dituding melakukan pencucian uang dan menjadi penadah duit koruptor.
Tudingan tersebut dilayangkan oleh Ketua Umum Nasional Corruption Watch (NCW) Hanifa Sutrisna dalam konten TikTok yang sekarang sudah dihapus.
Mengetahui hal itu, Hotman Paris menantang Hanifa Sutrina untuk membuktikan ucapannya secara langsung.
Pasalnya, Hanifa Sutrisna mengaku sudah mendapatkan sejumlah bukti dugaan pencucian uang oleh Raffi Ahmad.
Hanifa Sutrisna juga mengungkapkan bahwa Raffi Ahmad memiliki ratusan rekening untuk menyimpan uang para terduga maupun terdakwa korupsi.
"Halo ketua Nasional Corruption Watch, anda berani mengatakan bahwa Raffi Ahmad mencuci ratusan miliar. Kalau memang kau berani dengan omonganmu, datang ke Trans 7, hari Senin jam 9 pagi," tantang Hotman Paris pada Sabtu (3/1/2024).
Hotman Paris meminta Hanifa Sutrisna bertemu dengan dirinya dan suami Nagita Slavina secara langsung sambil membawa bukti.
"Kalau anda tidak berani datang bawa bukti-bukti pencucian uang tersebut oleh Raffi, jangan lagi mengaku sebagai Ketua Nasional Corruption Watch. Oke?" lanjutnya.
Hotman Paris ingin publik mengetahui semua bukti yang diklaim Hanifa Sutrina.
Baca Juga: Nagita Slavina Cueki Raffi Ahmad, Selvi Ananda Tak Kuat Tahan Tawa
Tantangan Hotman Paris pun didukung oleh warganet.
"Kira-kira yang koar-koar berani datang gak ya?" sindir @piagery***.
"Suruh Raffi ahmad untuk melaporkan segala rekening, transaksi dan hartanya ke ppatk supaya lebih clean and clear. Ini lebih kuat lagi," imbuh @nori***.
"Ditantang pasti gak berani tuh," cibir @fitri***.
Berita Terkait
-
Detik-Detik Ria Ricis Sentuhan dengan Raffi Ahmad, Etikanya Digunjing
-
Raffi Ahmad Dituding Kaya dari Cuci Uang, Karyawan Kasih Bukti Bosnya Pekerja Keras
-
Terkenal Dingin, Ucapan Rafathar ke Mba Lala Jelang Tidur Bikin Terharu
-
Tak hanya Raffi Ahmad, Lima Artis Ini sempat Terlibat dengan Kasus Pencucian Uang tapi Dibebaskan
-
Raffi Ahmad Dituding Terlibat Pencucian Uang, Padahal Bayaran Sekali Endorse Ratusan Juta
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau