Suara.com - Tamara Tyasmara beberapa hari lalu membuka donasi usai meninggalnya sang anak, Raden Andante. Penggalangan dana tersebut akan disumbangkan untuk anak-anak Palestina atas nama Dante.
Namun, aksi donasi tersebut justru dikritik oleh warganet. Mereka tidak habis pikir bagaimana Tamara Tyasmara berpikiran membuka donasi.
Tidak ingin Tamara Tyasmara semakin dihujat, managernya, Dianita Tiastudi, pun mengklarifikasi bahwa donasi tersebut adalah idenya.
"Kakak tahu yang inisiatif buat donasi itu aku, kak. Aku tahu Dante ingin ngasih makanan ke adek-adek, temen-temen aku di Palestina," ujar Dianita, mengutip dari unggahan Instagram Marissya Icha pada Minggu (11/2024).
Dianita pun menjelaskan betapa Dante ingin menolong anak-anak di Palestina yang sekarang menjadi korban penyerangan Israel.
Bahkan, Dante sempat berdoa untuk anak-anak Palestina saat salat Jum'at, satu hari sebelum dirinya meninggal.
"Terakhir dia bilang ke mamahnya, 'Dante boleh nggak ngasih makan ke temen-temen Palestina kasihan. Boleh nggak Dante ngasih sumbangan ke mereka supaya mereka bisa makan?' Segitunya kak, itu keinginan terakhir dia," imbuhnya.
Itulah sebabnya Dianita berinisiatif meminta bantuan teman-temannya di salah satu website penggalangan dana.
Dianita juga telah mengantongi izin dari mantan istri Angger Dimas untuk membuka donasi.
Baca Juga: Dante Diduga Dibunuh, Angger Dimas: Stop Child Abuse!
"Aku sebagai orang terdekat, aku mau merealisasikannya dan Tamara mengizinkan. Aku yang urus semuanya," imbuhnya.
Dianitas pun membuat postingan di media sosial Tamara Tyasmara mengenai donasi Palestina atas nama Dante.
"Tapi netizen (ngira) itu digunakan buat hal-hal yang nggak baik, bla bla bla. Ah, sakit hati kita, kak," kecewa Dianita.
Berita Terkait
-
Dikira Sekongkol dengan YA, Tamara Tyasmara Ungkap Alasan Cubit dan Gigit Jenazah Dante
-
Cari Keadilan untuk Anak, Senyuman Angger Dimas Dinilai Janggal
-
Sama-Sama Kehilangan Anak, Beda Sikap Sarah Vi dan Tamara Tyasmara Digunjing: Jomplang Banget!
-
Ikut Foto Bareng, Kiki Farrel Jelaskan Penyebab Tamara Tyasmara Bisa Tersenyum Lebar di Pengajian Dante
-
Terungkap Motif Yudha Arfandi Benamkan Kepala Dante dengan Sengaja
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
Terkini
-
Malam Ini, Foo Fighters Bakal Bawakan Lagu dari Album Debut di Konser Comeback Jakarta
-
Jadi Pelajaran Hukum Gratis, Nikita Mirzani Bersikukuh Tuduhan Pemerasan Cuma Sengketa Bisnis
-
Muak! Denny Sumargo Bakal Tayangkan Podcast Sahara Lawan Yai Mim: Lu Tanggung Sendiri Akibatnya
-
Deddy Corbuzier Dulu Mati-matian Dukung MBG Sampai Dibully, Sekarang Kini Berbeda
-
Setahun Kepergian Marissa Haque, Bella Fawzi Tumpahkan Rindu Mendalam
-
Dokter Oky Pratama Ungkap Nasib Anak Nikita Mirzani: Lolly Sakit, Azka Rayakan Ultah di Singapura
-
Istri Billy Syahputra Meninggalkan RS Usai Melahirkan, Pulang Naik Mobil Baru
-
Chiki Fawzi 'Colek' Presiden, Minta Indonesia Turun Tangan Kawal Flotilla ke Gaza
-
Batal Tayangkan Podcast Sahara Rental Mobil, Denny Sumargo Emosi Anak Istri Kena Senggol
-
Komeng Ungkap Kebingungannya Masuk DPD RI: Kenapa Saya Bisa Ada di Sini?