Suara.com - Kedekatan Soimah dan Denny Caknan kali ini menjadi perbincangan. Bukan tanpa sebab, Soimah belum lama ini kepergok menjambak rambut Denny Caknan dengan penuh amarah.
Hal ini terkuak melalui unggahan Soimah di Instagram. Terlihat Soimah bersama Suami, Denny Caknan dan Bella Bonita akan pergi jalan-jalan. Soimah yang tampak duduk di bangku penumpang belakang terus tertawa bahagia.
"Kok agak tidak meyakinkan begini ya? Ayo jalan,” ujar Soimah kepada Denny dalam bahasa Jawa dikutip pada Selasa, (23/4/2024).
Baca Juga: Soimah Blak-blakan Jawab Kabar Calonkan Diri jadi Bupati Bantul
Tapi, ketika Denny mulai mengemudi mobil tersebut, Soimah langsung geram. Denny terlihat tidak terampil mengemudi mobil itu, bahkan harus mengerem mendadak. Namun, malah terdengar tawa dari Denny saat Soimah marah kepadanya.
Baca Juga: Soimah Blak-blakan Jawab Kabar Calonkan Diri jadi Bupati Bantul
"Sudah, ayo ganti, ganti, ganti!" pekik Soimah.
"Sebentar, sabar dong Bu," pinta Denny tertawa.
"Enggak, enggak! Minggir, minggir!" jawab Soimah masih berteriak ketakutan.
"Berhenti enggak? Berhenti enggak?" lanjut Soimah lalu menjambak Denny.
Soimah di depan Bella, ia tidak ragu-ragu untuk menarik rambut Denny. Melihat suaminya dijambak, Bella pun ikut tertawa. Melihat suaminya dijambak, Bella pun ikut tertawa.
Soimah meminta Denny, yang adalah ayah satu anak, untuk pindah ke kursi penumpang. Sementara itu, mobil akan dikemudikan oleh suami Soimah sendiri.
"Kamu saja yah yang menyetir," pinta Soimah kepada suaminya.
"Geser, geser, tidak yakin aku. Masalah nyawa," timpal Soimah lagi.
Akhirnya, Soimah berhasil jalan-jalan dengan sang suami dibalik kemudi. Unggahan itu kemudian menuai berbagai komentar. Banyak netizen yang menyebut kedekatan keduanya bak sahabat atau ibu dan anak.
“Mas den wes kaya Karo mboke.. Di geplaki terus Yo mas den,” tutur netizen.
“Wswswsws mulaaiiii mulaaaii anak emak ktmu lngsung heboohhh,” tambah netizen.
“Adegan jambak marai ngekek mak,” ujar netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Dikabarkan Sudah Menikah Siri, Resepsi Pernikahan Happy Asmara dan Gilga Sahid Bakal Digelar Setelah Momen Ini
-
Soimah Blak-blakan Jawab Kabar Calonkan Diri jadi Bupati Bantul
-
Soimah Masuk Kandidat Bakal Calon Bupati Bantul, Ada 3 Partai yang Berminat
-
Sebelum Nikahi Bella Bonita, Ternyata Denny Caknan Konsultasi dengan Para Ulama
-
Geram Bella Bonita Dituding Tikung Happy Asmara, Denny Caknan Akhirnya Bongkar Proses PDKT
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Bernardo Tavares Cabut! Krisis Finansial PSM Makassar Tak Kunjung Selesai
-
Ada Adrian Wibowo! Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 Menuju TC SEA Games 2025
-
6 Fakta Demo Madagaskar: Bawa Bendera One Piece, Terinspirasi dari Indonesia?
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
Terkini
-
Rio Dewanto Deg-degan Perankan Tokoh Legendaris Malin Kundang
-
Bukan Cuma Durhaka, Plot Twist Legenda Kelam Malin Kundang Versi Joko Anwar Jauh Lebih Ngeri
-
Aktor Malaysia Ini Pernah Jadi Malin Kundang Versi Negaranya Sebelum Main di Film Joko Anwar
-
Bukan Proyek Instan, Terungkap Proses Panjang di Balik Film Malin Kundang Garapan Joko Anwar
-
Cerita Malin Kundang Ditafsirkan Ulang di Film Baru Joko Anwar
-
Terbukti Bersalah dan Divonis 9 Tahun, Vadel Badjideh Masih Ngeyel
-
Joko Anwar Rilis Trailer Legenda Kelam Malin Kundang, Teror Mencekam di Balik Kisah Anak Durhaka
-
Deretan Film dan Drama Korea Kim Woo Bin yang Tayang di Netflix
-
Prilaku Bejat Vadel Badjideh ke Anak Nikita Mirzani Langgar Norma Agama, Penyebab Dihukum 9 Tahun
-
Kisah Hidup Lidya Pratiwi Sempat Ditawar PH Buat Jadi Film