Suara.com - Ria Ricis memang gemar curhat colongan di media sosial. Terutama lewat komentar akun random yang mengunggah konten soal dirinya.
Terbaru, sebuah akun mengunggah ulang postingan Ria Ricis beberapa waktu sebelum putusan.
Isinya, adik Oki Setiana Dewi ini meminta agar siapapun tidak menyudutkan salah satu pihak. Meski tak menyebutkan nama, diduga sosok yang dimaksud adalah Teuku Ryan, lelaki yang kala itu menjadi suaminya.
"Saya minta tolong dengan sangat, kurangi hate comment ke pihak lain," kata Ria Ricis di Instagram Story saat itu.
BACA JUGA: Usai Resmi Cerai dengan Teuku Ryan, Ria Ricis Boleh Menikah Lagi Asalkan....
BACA JUGA: Teuku Ryan Harus Tahu, Baca Pasal Ini Kalau Lalai Kasih Nafkah Rp10 Juta ke Moana
Unggahan ini kemudian hadir di akun @thesecret21 sebagai perwakilan konten Ria Ricis bercerai.
"Apapun hasilnya, yang terbaik ya. Peluk Bu Icis," tulis si pemilik akun pada postingannya, Jumat (3/5/2024).
Siapa yang menduga, Ria Ricis melihat unggahan tersebut. Tak hanya itu, ia juga meninggalkan komentar bernada curhat.
Baca Juga: Meski Ngotot Cerai, Ria Ricis Akui Sedih Harus Berpisah dari Teuku Ryan
"Nggak jadi gais. Aku tarik lagi kata-katanya. Soalnya aku juga nggak pernah dibela," tulis Ria Ricis di kolom komentar.
Warganet yang melihat komentar Ria Ricis terkejut. Mereka lantas menduga ucapan ini seolah bermakna ibu satu anak tersebut tak pernah mendapat pembelaan dari Teuku Ryan.
"Bu Icis, berada lah dimana kamu dianggap dan dihargai. Karena kamu berharga," kata @hei*****.
"Semoga ka Ryan bisa berubah menjadi lebih baik lagi," ucap @use******.
"Ya Allah Bu Icis, akan ada hikmah di balik cobaanmu ini. Semangat ya," tutur yang lain.
Sebagai informasi, Ria Ricis dan Teuku Ryan resmi bercerai pada Kamis (2/5/2024).
Berita Terkait
-
Meski Ngotot Cerai, Ria Ricis Akui Sedih Harus Berpisah dari Teuku Ryan
-
Hak Asuh Anak Jatuh di Tangan Ria Ricis, Teuku Ryan Beri Pesan Menyentuh untuk Moana
-
Resmi Bercerai dengan Ria Ricis, Teuku Ryan Mengaku Ikhlas dan Bersyukur: Ini Pasti yang Terbaik
-
Teuku Ryan Harus Tahu, Baca Pasal Ini Kalau Lalai Kasih Nafkah Rp10 Juta ke Moana
-
Teuku Ryan Disebut Curhat Tentang Kejelekan Istri Sejak Dulu ke Banyak Orang, Ria Ricis: Lain Kali Suruh Hati-hati
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
Kasus Aurelie Jadi Pemicu, Kak Seto Dituding Child Grooming Gara-Gara Usia Istri
-
First Look Kru Baroque Works di One Piece Live Action 2 Bikin Heboh
-
Nasib Rumah Tangga Boiyen Usai Suami Tersandung Kasus Penggelapan Rp300 Juta
-
Masih Berlaku! Promo Tiket Film Horor Alas Roban Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
5 Film yang Mengungkap Soal Child Grooming, Tonton Sebelum Terlambat!
-
Hesti Purwadinata Diancam Roby Tremonti, Desta Beri Kode Pasang Badan
-
Duit Korban Bukan Digelapkan Suami Boiyen, Tapi Risiko Investasi
-
Meski Diancam Roby Tremonti, Hesti Purwadinata Terus Dukung Aurelie Moeremans
-
Ucapan Jadi Kenyataan, Eva Manurung Pernah Sumpahi Virgoun dan Inara Rusli Cerai