Suara.com - Jauh sebelum hidup bergelimang harta, Nikita Willy sempat menjalani masa-masa sulit kehidupan ketika awal meniti karier di dunia hiburan.
Dalam podcast dengan Denny Sumargo pada Juni 2023 lalu, Nikita Willy bercerita ketika kondisi finansial keluarganya merosot tajam pasca bisnis sang ayah, Henry, bangkrut.
Meski hidup serba kekurangan ketika itu, orang tua Nikita Willy tidak perhitungan untuk memenuhi keinginan sang anak.
"Mamaku selalu memberikan 100 persen untuk anak-anaknya. Contoh ya kayak waktu itu Papa sempat bangkrut kan. Kita enggak punya uang, atau aku enggak tahu kita punya uang berapa," tutur Nikita Willy, dilansir pada Rabu (2/10/2024).
Salah satu di antaranya adalah keinginan Nikita Willy untuk menyantap ayam goreng. Sang ibunda, Yora Febrina, rela menjual cincin demi membelikan anaknya ayam goreng.
"Terus aku bilang 'Aku mau banget fried chicken ini' pada saat aku casting. Terus mamaku bilang 'Ya sudah kamu tunggu dulu saja casting, Mami mau beli dulu'. Pas pada saat aku tahu sekarang, dia itu ternyata harus jual cincin dulu untuk aku dapat itu," sambung Nikita Willy.
Untuk informasi tambahan, kondisi finansial Nikita Willy berangsur membaik selepas kariernya di dunia hiburan melejit. Dia juga dipersunting oleh anak konglomerat, Indra Priawan.
Kendati berstatus sebagai IRT, Nikita Willy tidak menunaikan tugas memasak karena tidak pandai dalam urusan domestik tersebut.
Dalam sebuah podcast baru-baru ini, Nikita Willy mengungkap jika urusan perut keluarganya diurus oleh juru masak pribadi, yakni Chef Arre Prianto.
"That’s my friend, chef itu teman aku. Gak ada yang spesial lah, karena memang saya enggak bisa masak," ujar Nikita Willy.
Berita Terkait
-
Mau Punya Chef Pribadi Seperti Nikita Willy, Berapa Bayarannya?
-
6 Gurita Bisnis Nikita Willy, Pantas Enteng Gaji Chef Pribadi di Rumah
-
Sosok Arre Prianto Chef Pribadi Nikita Willy, Berawal dari Usaha Katering
-
Seberapa Kaya Suami Nikita Willy? Istrinya Enteng Undang Koki Pribadi Cuma gegara Gak Bisa Masak
-
The Real Sultan, Nikita Willy Santai Tanggapi Viral Chef Pribadinya: That's My Friend, Nggak Ada yang Spesial
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Ayah Venna Melinda Punya Anak Berkebutuhan Khusus, Kini Tak Tahu Dirawat Siapa
-
Kabar Duka, Ayah Venna Melinda Meninggal Dunia
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari
-
Profil dan Pekerjaan Kristian Hansen Pacar Manohara, Bukan Orang Sembarangan
-
Sinopsis The Pitt Season 2, Debut dengan Skor 100 Persen di Rotten Tomatoes
-
Iva Deivanna Rilis Sisa Waktu Senja, Kolaborasi Apik Bersama Bemby Noor yang Siap Hiasi Layar Lebar
-
8 Film Yasmin Napper, Musuh dalam Selimut Segera Tayang di Bioskop
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
3 Prediksi Nasib Akhir Baek Ki Tae Made In Korea, Jadi Tumbal Elite?
-
5 Outfit Paling Standout dalam Emily in Paris Season 5, Evolusi Gaya Emily Cooper di Roma