Suara.com - Perseteruan Nikita Mirzani dan Isa Zega semakin memanas. Nikita Mirzani bahkan menyebut akan menjemput Isa yang baru pulang umrah untuk langsung diseret ke kantor polisi.
Hal ini karena Isa dianggap sudah menistakan agama setelah umrah memakai pakaian perempuan.
Nikita Mirzani mempermasalahkan hal itu karena mengetahui identitas Isa Zega sebagai laki-laki yang sudah melakukan operasi untuk mengubah identitasnya dari laki-laki menjadi perempuan. Secara hukum pun, Isa sudah mengubahnya menjadi seorang perempuan.
Mengetahui Nikita Mirzani sudah koar-koar akan menjemput Isa Zega di bandara, ada netizen yang mengadu pada Isa lewat DM di Instagram.
"Mami NM mau jemput mami di bandara," bunyi chat netizen mengadu ke Isa Zega.
Tak merasa gentar dan takut, Isa Zega semakin menantang Nikita untuk melakukan hal yang ekstrem. Dia bahkan pesan agar dijemput menggunakan mobil yang mewah dan dikawal pasukan batalyon.
"Alhamdulillah, jangan lupa siapkan Mercedes Benz terbaru ya, harus lebih mahal dari mobil mami online. Dan satu lagi, siapkan pasukan 1000 batalyon juga," ucapnya berani.
Isa Zega terlihat lebih tenang menghadapi emosi Nikita Mirzani. Melalui Instagram Story-nya, dia mengungkapkan ingin fokus menjalankan ibadah umrah dulu.
"Sabar ya, aku masih di Tanah Suci, tunggu aku balik. Sebarin terus aja itu tiket. Jangan cuci tangan oke. Sekali mulut ini nggak bisa ku kontrol kupastikan geger kalian. Dari kemarin aku sabar terus, tunggu aku balik kesabaran ku ilang, aku nggak mau menodai ibadahku dengan marah-marah seperti si idung. Big No," katanya.
Baca Juga: 5 Sosok Berjasa yang Menolong Lina Mukherjee Selama di Penjara, Ada Nama Dinar Candy Hingga Isa Zega
Sebelumnya, Nikita membuat video dan mengungkapkan akan menemui Isa Zega di bandara karena dirinya sudah tahu jadwal kepulangannya.
"Cus pulang, gue temuin lu di penjara. Gue gedek banget sama lu, ngata-ngatain anak gue mulu. Ini saatnya kelar hidup lo. Udah nggak usah ngancem-ngancem mulu," ucap Niki.
Nikita juga membongkar tiket pesawat kelas ekonomi Isa Zega hingga hotel tempat tinggalnya selama di Tanah Suci.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Dibongkar Nikita Mirzani, Isa Zega Umrah Bareng Pria Pakai Duit Hasil Malak
-
Disebut Nikita Mirzani Mirip Monyet dan Keluarga Termiskin, Ayah Vadel Badjideh: Sakit Banget
-
Disebut Nikita Mirzani Keluarga Termiskin di Dunia, Alasan Ayah Vadel Badjideh Lapor Polisi
-
Nikita Mirzani Salahkan Teh Novi Usai Polemik Donasi Agus Salim Jadi Isu Nasional
-
Tak Gentar Lawan Nikita Mirzani, Vadel Badjideh Masih Khawatirkan Kondisi Lolly
Terpopuler
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- 5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen untuk Hilangkan Kerutan, Murah Meriah Mudah Ditemukan
- 6 Hybrid Sunscreen untuk Mengatasi Flek Hitam di Usia Matang 40 Tahun
- Patrick Kluivert Dipecat, 4 Pelatih Cocok Jadi Pengganti Jika Itu Terjadi
Pilihan
-
Bikin Geger! Gunung Lawu Dilelang jadi Proyek Geothermal, ESDM: Sudah Kami Keluarkan!
-
Uang MBG Rp100 T Belum Cair, Tapi Sudah Dibalikin!, Menkeu Purbaya Bingung
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Kamera Terbaik Oktober 2025
-
Keuangan Mees Hilgers Boncos Akibat Absen di FC Twente dan Timnas Indonesia
-
6 Rekomendasi HP Murah Tahan Air dengan Sertifikat IP, Pilihan Terbaik Oktober 2025
Terkini
-
Rilis Ulang Lagu Ga Romantis, LYLA Ramai Lagi Tawaran Tampil di Pensi
-
Sinopsis Black Phone 2, Teror The Grabber Bangkit dari Kematian
-
Cuma Yono Bakrie yang Santai Telanjang Demi Adegan Pesugihan
-
Shenina Cinnamon Jadikan Dialog di Film Dopamin Prinsip Hidup Bareng Angga Yunanda
-
MDTV Kena Semprot KPI, Tak Sensor Adegan Ciuman Bibir di Marimar
-
Bocoran Album Debut Culture Wars, Separuh Materi Ditulis Ulang Usai Tur Bareng LANY
-
Ramai Isu Karyawan Resign karena Lelah, Intip Mewahnya Katering RANS
-
Review It Was Just An Accident: Paket Lengkap dengan Plot Tegang, Komedi Gelap, Kritik Sosial
-
Angga Yunanda Jadikan Film Dopamin Cerminan Ujian Pernikahannya dengan Shenina Cinnamon
-
Sinopsis Dopamin: Pernikahan Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Diuji Uang Miliaran