Suara.com - Cuitan Fajar Nugros terkait pertemuan mantan kekasih Kaesang Pangarep, Felicia Tissue dengan Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto baru-baru ini menuai kontroversi.
Melalui akun X miliknya, sutradara kenamaan Indonesia ini merasa tindakan Felicia Tissue membahas tentang gratifikasi dengan Hasto adalah keputusan yang salah.
Felicia Tissue sebelumnya menjadi perhatian setelah membagikan video dirinya bertanya kepada Hasto mengenai pengertian gratifikasi. Netizen berspekulasi bahwa dia sengaja menyindir Kaesang terkait dugaan gratifikasi jet pribadi.
Sejumlah netizen merasa Felicia Tissue masih terperangkap dalam hubungan masa lalunya dengan Kaesang. Beberapa juga mengungkapkan rasa prihatin terhadap Felicia yang dinilai belum sepenuhnya move on.
Fajar Nugros tampaknya juga sependapat dengan sebagian netizen yang merasa aksi "balas dendam" yang ditunjukkan Felicia Tissue terkesan norak.
"Kalau beneran jadi mantu, kebayang nggak noraknya kayak apa?" cuit Fajar Nugros seperti dikutip pada Jumat (6/12/2024).
Komentar ini langsung memicu perdebatan di media sosial. Beberapa netizen melayangkan kritik tajam terhadap Fajar Nugros.
Mereka mempertanyakan apakah menantu yang ada saat ini, yakni Erina Gudono, tidak dianggap 'norak' oleh sutradara film "Yowis Ben" tersebut.
"Kamu pikir menantu yang sekarang tidak norak? Orang kampung naik panggung yang sekarang. Kamu penjilat banget sama keluarga Jokowi. Mentang-mentang anaknya main filmmu kan?" tulis seorang netizen.
"Menantu yang sekarang juga norak tuh. Makan roti harga 400 ribu saja pakai dipamerin. Norak, kan?" tambah netizen lain.
"Orang berpolitik dan beropini kok dibilang norak, aneh lo. Yang norak tuh pamer harta, pamer naik pesawat jet," ujar netizen.
"Norak itu asumsi, etika itu ilmu norma dan kaidah pedoman perilaku. Jadi lebih baik mana orang norak atau orang yang tidak beretika?" sahut netizen lainnya.
Kritik juga datang dari netizen yang menyebutkan bahwa pamer harta seperti yang sering dilakukan oleh Erina Gudono juga bisa dianggap norak, bahkan lebih mencolok dibandingkan dengan pendapat politik Felicia.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
PSI Percayakan Bali kepada I Wayan Suyasa Eks Golkar, Kaesang Titipkan Harapan Besar
-
Jejak Digital Berbisa! Adian PDIP Unggah Pesan Jokowi untuk Bupati Pati yang Kini Ditangkap KPK
-
Review Film Sosok Ketiga: Lintrik, Cinta Terlarang yang Berujung Maut
-
Terpopuler: Breaking News Pelatih Timnas Indonesia hingga Jokowi Melemah
-
Pengamat UGM Nilai Jokowi Melemah dan Kaesang Tak Mampu, Mimpi PSI Tembus Senayan 2029 Bakal Ambyar?
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah