Suara.com - Usai dihina goblok, Sunhaji, penjual es teh viral sekeluarga akhirnya diberangkatkan umrah oleh Gus Miftah,
Keberangkatan Sunhaji sekeluarga ke Tanah Suci pun dibagikan oleh Imam Jazuli melalui Instagramnya. Pada unggahannya itu, Imam Juzali menunjukkan penjual es teh viral tersebut sempat menemui Gus Miftah sebelum berangkat umrah.
Sunhaji lantas memeluk sambil menangis dan meminta maaf pada Gus Miftah sebelum berangkat umrah.
"Maafin saya pak, aku minta doanya pak semoga selamat sampai tujuan," ujar Sunhaji.
Begitu pula dengan Gus Miftah yang ikut menangis ketika memeluk dan mengantarkan Sunhaji sekeluarga berangkat ibadah umrah.
"Hari ini pak Sunhaji sekeluarga diberangkatkan umrah sama Gus Miftah. Alhamdulillah berkah selalu. Hatimu luar biasa Gus," ujar Imam Juzali yang mengunggah video tersebut.
Imam Juzali melalui unggahannya pun memuji ketegaran hati Gus Miftah dan mempersilahkan netizen menghujat mantan Utusan Khusus Presiden tersebut jika belum puas.
"Para penghujat yang belum move on teruskah hujatan kalian hingga betul-betul puas sampai nafsumu usai," lanjutnya.
Sejumlah warganet lantas mempertanyakan alasan Gus Miftah tak juga memberangkatkan Yati Pesek umrah.
Sebab, video Gus Miftah hina Yati Pesek lonte dan bajingan juga sempat viral di media sosial.
"Bu Yati kok nggak diajak umrah pisan?" kata @renditya**.
"Bu Yati pesek mana pak?" kata @ricky**.
"Apakah bu Yati Pesek juga ikut serta," kata @najhaty**.
"Sekalian mas dokter yang dibilang goblok sama bu Yati diajak umroh," kata @sikoo**.
"Yati Pesek nggak diumrahkan sekalian pak?" kata @zubaidah***.
Berita Terkait
-
Ditodong soal Kiai Berilmu Dangkal di Acara Kick Andy, Gus Miftah: Ilmu Saya Pas-pasan...
-
Gus Miftah Tak Jaga Pandangan saat Dakwah di Klub Malam, Warganet: Kalau Sahabat Nabi...
-
Gus Iqdam Dikerubungi Penjual Es Teh di Pengajian Akbar, Netizen: Mau Menegur Takut Viral
-
Nama Asli Clara Shinta, Selebgram yang Dituduh Sebar Video Gus Miftah Hina Penjual Es Teh
-
Gus Miftah Diduga Melecehkan Perempuan saat Ceramah
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Bertemu 3 Bocah Kosong, Anies Baswedan Nurut Diajari Salam Aneh Catheez hingga Dipanggil Abah
-
Raisa Akrab dengan Ariana Grande di Premiere Film Wicked: For Good, Bawa Oleh-Oleh Buat Zalina
-
6 Potret Tom Felton Kembali Jadi Draco Malfoy di Broadway, Emosional!
-
Tak Malu Tunjukkan Stretchmark saat Foto Maternity, Nita Vior Tuai Pujian
-
Jadi Ibu, Erika Carlina Ketakutan Pola Asuhnya Selalu Salah di Mata Netizen
-
Nikita Mirzani Live bareng dr Oky Pratama Tak Langgar UU, Benarkah?
-
Ada Kritik Tersembunyi di Balik Tema JILF 2025 'Homeland in Our Bodies'
-
Pratama Arhan Pulang, Andre Rosiade Pamer Kiriman dari Mantan Menantu
-
Terinspirasi Puisi Penyair Palestina, JILF 2025 Angkat Tema Homeland in Our Bodies
-
Elma Theana Blak-blakan: Artis Muda Sekarang Kebanyakan Cuek, Ogah Menyapa Senior