Suara.com - Beberapa waktu lalu, Ria Ricis menjadi salah satu selebgram yang hadir dalam pembukaan butik pertama Shella Saukia di Gandaria City Mall, Jakarta Selatan.
Ria Ricis pun sempat membuat konten dirinya merasaa bahagia mengenakan baju produk Shella Saukia. Ada pula kontennya menggunakan backsound suara "Ada yang panas? Kipas sayang" ketika mengenakan baju tersebut.
Konten mantan istri Teuku Ryan itu pun sempat dikomentari Nikita Mirzani, karena seolah-olah ingin ikut nimbrung masalah Shella Saukia.
Kini, giliran Dokter Detektif yang mengomentari Ria Ricis ketika live TikTok baru-baru ini.
Mulanya, Dokter Detektif alias Doktif membahas soal membahas kasus travel Shella Saukia memberangkatkan Isa Zega yang diduga seorang transgender umrah dan mengenakan busana muslim.
"Jelas-jelas dia (Shella Saukia) support war wer wor berangkat umrah ke sana, pakai busana muslim," ujar Doktif dilansir dari TikTok @jaga.lambe, Senin (10/2/2025).
Karena itu, Doktif bertanya-tanya adik ustazah Oki Setiana Dewi tersebut sudah mengetahui kasus tersebut atau tidak.
"Makanya Doktif mau nanya sama Ria Ricis. Apakah Ricis tahu bahwa SS alias Rahma membayar kakek Sahrul (Isa Zega) umrah?" ujar Doktif.
Doktif berharap janda 1 anak tersebut tak tahu Shella Saukia memberangkatkan Isa Zega umrah. Sebab, dirinya menilai Ria Ricis tak seharusnya diam ketika tahu ada seseorang sedang mempermainkan agamanya.
Baca Juga: Vadel Badjideh Menyerah Perjuangkan Lolly Saat Razman Sibuk dengan Hotman Paris: Gue Akan Pergi
"Apakah Ria Ricis tahu sayang? Doktif sih berharapnya kamu nggak tahu ya sayang. Karena, kita semua ini bakal ditanyain nanti lho di akhirat. Gimana nih agamanya dipakai mainan kok diem aja malah didukung," jelas Doktif.
Di samping itu, Doktif juga beranggapan Shella Saukia sudah mengetahui Isa Zega seorang transgender, tetapi sengaja memberangkatkannya umrah.
Karena itu, Doktif berharap Ria Ricis tak pernah mengetahui semua itu sehingga bersedia mengenakan produk dari Shella Saukia.
"Positif thinking aja kalau si Ria Ricis ini nggak tahu, terus SS ini ngasih satu kamar sama laki-laki. Berarti kan emang si kakek Sharul laki-laki. Satu kamar sama laki-laki," lanjutnya.
Namun, sikap Doktif yang sampai menegur Ria Ricis karena memakai baju dari Shella Saukia ini dianggap berlebihan. Sebab, netizen menilai Ria Ricis tak ada hubungannya dengan kisruh antara Doktif dan Shella Saukia.
"Ria Ricis cuman beli, apa urusannya dengan agama," kata @ruswandi**.
Berita Terkait
-
Deddy Corbuzier Dilantik Jadi Stafsus Menteri Pertahanan, Publik: Gak Sia-sia Ngehajar Anak Kecil Soal MBG
-
Dituduh Fitri Salhuteru Punya Buzzer, Dokter Detektif Sampai Bersumpah Sebut Nama Tuhan
-
Nikita Mirzani dan Doktif Dituding Peras Bos Skincare, Fitri Salhuteru: Tobat!
-
Sempat Diduga Saling Sindir, Doktif: Bunda Maia Nggak Suka Saya..
-
Deddy Corbuzier Sebut Istri dan Anak Lebih Pilih Harta Ketimbang Nyawanya: Mereka Nggak Mikir...
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Terungkap Rincian Mahar Pernikahan Boiyen, Punya Makna Mendalam di Balik Angka Cantik
-
Sambil Menangis, Deni Apriadi Rahman MUA Dea Klarifikasi Usai Viral sebagai Sister Hong Lombok
-
Perjalanan Saeruroh, Penjual Sosis yang Tampil di 2025 Panggung JFW dan Dipeluk Dian Sastro
-
Hifdzi Khoir Bongkar Souvenir Pernikahan Boiyen, Unik Banget!
-
Duo Duda Bikin Heboh, Desta dan Andre Taulany Gandengan saat Jadi Groomsmen Boiyen
-
Pilu Helwa Bachmid: Dinikahi Habib Bahar bin Smith Tanpa Mahar dan Dinafkahi Seingatnya
-
Tak Tahu Soal Pacaran, Rafael Tan Kaget Diundang ke Pernikahan Boiyen: Ini Bercanda?
-
Helwa Bachmid Ungkap Momen Janggal di Hari Nikahnya dengan Habib Bahar bin Smith, HP Keluarga Disita
-
Model Helwa Bachmid Bongkar Pernikahan Rahasianya dengan Habib Bahar, Ungkap Penderitaan Setahun
-
Keseruan Fan Meeting Perdana Bonnadol di Jakarta, Momen Nyanyi 'Kesempurnaan Cinta' Bikin Pecah