Suara.com - Presenter Helmy Yahya yang dikenal sebagai Raja Kuis ditunjuk sebagai Komisaris Independen PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk. (Bank BJB).
Penunjukan ini diumumkan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPTS) Bank BJB yang dipimpin oleh pemegang sahal pengendali sekaligus Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi.
Gaji sebagai Komisaris Independen tentu menambah pundi-pundi rupiah yang dimiliki Helmy Yahya. Lantas berapa harta kekayaan pria asal Palembang tersebut?
Helmy Yahya pernah melaporkan harta kekayaannya kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Oktober 2019 lalu saat ia masih menjabat Direktur Utama TVRI.
Dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), tercatat total harta kekayaan Helmy Yahya senilai Rp 53.110.962.637.
Helmy Yahya tercatat memilikii harta berupa tanah dan bangunan. Totalnya senilai Rp 31.090.000.000.
Rinciannya, tanah dan bangunan di Jakarta Selatan dan Pusat masing-masing bernilai 10.000.000.000 dan Rp4.000.000.000.
Dua tanah dan bangunan itu diakui diperoleh dari hasil sendiri.
Kemudian, properti milik Helmy Yahya berupa 18 bidang tanah. Lokasinya tersebar di Palembang, Bekasi, Sukabumi, dan Belitung.
Baca Juga: Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Untuk kendaraan yang dipunya Helmy Yahya senilai Rp900.000.000. Kendaraan ini berupa Mini Copper tahun 2018, Mercedez Benz tahun 2012, dan VW Kodok tahun 1972.
Harta bergerak Helmy Yahya tercatat nilainya mencapai Rp1.360.000.000. Ada juga surat berharga 9.642.735.585, serta harta kas dan setara dengan nilai Rp 10.118.227.052.
Dalam laporan tahun 2019 itu, tak ada utang maupun piutang yang dimilik Helmy Yahya.
Profil Helmy Yahya.
Helmy Yahya merupakan pria kelahiran Palembang pada 6 Maret 1962.
Ia berasal dari keluaga sederhana yang punyausaha sebagai pedagang kaki lima. Kedua orangtua Helmy bernama Yahya Matusin dan Komariah Yahya.
Berita Terkait
-
KPK Endus Aliran Dana Kasus Korupsi BJB ke Aura Kasih: Kami akan Cek
-
KPK Buka Peluang Periksa Istri Ridwan Kamil di Kasus Korupsi Bank BJB, Sebut Perceraian Tak Pengaruh
-
Bank BJB Sahkan Pembatalan Komisaris Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya
-
5 Pengakuan Kunci Ridwan Kamil Usai 6 Jam Diperiksa KPK Soal Kasus BJB
-
KPK 'Kuliti' Harta Ridwan Kamil, Dikejar Soal Dana Gelap BJB hingga Mercy BJ Habibie
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki