Suara.com - Nama Verrell Bramasta lagi jadi bahan perbincangan di media sosial. Ini karena dia memborong mainan tapi malah bikin rugi pedagangnya.
Dalam video yang beredar luas, Verrell terlihat membeli seluruh mainan milik seorang pedagang bernama Kastimatong saat tengah berada di salah satu wilayah Karawang, Jawa Barat.
Kehadiran putra sulung Venna Melinda itu bukan tanpa alasan. Ia sedang mendampingi Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (PDTT) bersama perwakilan Bank Dunia dalam rangka peluncuran program Indeks Risiko Iklim Desa (IRID) di Situ Cipule, Karawang.
Setelah Verrell memborong dagangan Kastimatong, suasana di lokasi sontak jadi ramai.
Mainan yang telah dibayar itu langsung diserbu oleh warga yang ikut menyaksikan momen tersebut. Namun, di balik kegembiraan itu, muncul keluhan dari sang pedagang.
Dalam unggahan TikTok yang viral, Kastimatong mengaku modal dagangan yang diborong Verrell mencapai Rp10 juta.
Namun, uang yang ia terima hanya Rp7 juta.
“Waktu itu saya dikasih uang banyak, tapi pas dihitung ternyata kurang. Hanya Rp7 juta saja,” ucap Kastimatong dalam video tersebut.
Ia pun mengungkapkan rasa kecewanya lantaran merasa mengalami kerugian akibat transaksi tersebut.
Baca Juga: Heboh Pedagang Mainan Sempat Ngamuk usai Dagangan Diborong Verrel Bramasta, Endingnya Begini!
“Modalnya Rp10 juta. Ya rugi besar lah, jauh,” ujarnya menambahkan.
Pernyataan pedagang itu sontak membuat nama Verrell Bramasta jadi sasaran komentar warganet.
Ada yang mendukung dan memuji kepeduliannya memborong dagangan, tapi tak sedikit pula yang melayangkan kritik karena dianggap merugikan pihak pedagang.
Klarifikasi
Menanggapi hal ini, Verrell akhirnya angkat bicara untuk meluruskan informasi yang beredar.
Kepada awak media, lelaki 28 tahun itu menjelaskan bahwa ia memang sempat memberikan uang Rp7 juta. Nominal ini telah disepakati oleh Kastimatong.
Berita Terkait
-
Heboh Pedagang Mainan Sempat Ngamuk usai Dagangan Diborong Verrel Bramasta, Endingnya Begini!
-
Menteri UMKM Minta Pedagang Kecil Diberdayakan di Kawasan Mandiri
-
Aktif Jalankan Tugas DPR, Verrell Bramasta Diminta Tak Lupakan Fuji
-
Cek Fakta: Verrell Bramasta Terjebak di Iran, Benarkah?
-
Verrell Bramasta Dicium Hingga Dicakar Penggemar Saat Liburan di Singapura, Polisi Turun Tangan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga