Suara.com - Psikolog Lita Gading ikut mengomentari kabar panas soal kehamilan Erika Carlina.
Psikolog yang kini tengah berseteru dengan Ahmad Dhani itu menyuarakan keprihatinannya atas fenomena ini. Ia meminta masyarakat agar tidak menormalisasi kehamilan di luar nikah.
"Guys, jangan menormalisasi hamil di luar nikah dong, please,” kata Lita Gading melalui akun Instagram pribadinya @lita.gading pada Minggu, 20 Juli 2025.
Lita kemudian menyinggung soal masa depan generasi muda jika kasus seperti ini dianggap lumrah. Terlebih lagi Indonesia masih menjunjung tinggi budaya ketimuran, jauh berbeda dengan budaya barat.
“Kasihan lah generasi bangsa kita, mau dibawa ke mana? Ini negara Indonesia loh bukan negara Barat,” imbuhnya.
Tak hanya bicara soal nilai sosial, Lita juga menyinggung peran pemuka agama dalam mendidik moral bangsa.
“Kita ini punya aturan hukum dan agama. Mana nih ustaz, ulama, tolong dong kasih tahu. Ini menyangkut moralitas dan mentalitas bangsa kita,” ujarnya.
Dengan tegas, Lita juga mengkritik gaya hidup selebriti yang kerap mempublikasikan masalah pribadi secara terbuka.
Baca Juga: Nathalie Holscher Bantah Satu Circle dengan DJ Panda, Batalkan Proyek Setelah Viral Parodi Hamil ?
Selain itu, ia juga mengimbau publik agar tidak membela tindakan yang dilakukan para idola mereka.
“Please jangan lah diumbar-umbar. Dan kalian juga enggak usah ngebela deh hal-hal yang menuju kesalahan gitu,” kata mantan artis itu.
Pernyataan Lita Gading yang menyoroti skandal kehamilan Erika Carlina itu mendapat dukungan dari netizen.
“Betul sangat setuju. Allah menutupi aib nya, tapi dia malah buka sendiri,” kata akun @novia***
“Simpati boleh, menormalisasi JANGAN. Up up up dok,” komen akun @ulfa***’
“Betul dok. Mencari simpati tanpa memikirkan adab moral anak-anak muda sekarang,” kata akun @devi***
Berita Terkait
-
Lindungi Janin, Momen Erika Carlina Tolak Minum Alkohol dan Digantikan DJ Bravy Diungkit
-
Dituding Sudah Hamili Banyak Wanita, DJ Panda Akui Punya Kelainan Ini
-
Feni Rose Bicarakan Drama yang Gak Sedih-sedih Amat, Sentil Erika Carlina?
-
Siapa Irene Agustine? Dituding Punya Anak dari Mantan Erika Carlina
-
Nathalie Holscher Ngaku Sedih Usai Dihujat Netizen: Hidup Gue Cuma Mau Aman!
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- Baru 2 Bulan Nikah, Clara Shinta Menyerah Pertahankan Rumah Tangga
Pilihan
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
Terkini
-
Apes, Denny Sumargo Ketahuan Mertua Minta Lihat Dada Olivia Allan Sewaktu Pacaran
-
Dulu Di-bully, Hana Saraswati Ungkap Reaksi Tak Terduga Pelaku Usai Dirinya Terkenal
-
Badru Si Bocah Istimewa Diejek Suporter Bola, Sang Ibu Menangis: Tak Ada Anak yang Mau Lahir Cacat
-
Berapa Anak Raisa dan Hamish Daud? Orang Tuanya Dikabarkan Bercerai
-
Tuduhan Pelecehan ke Lee Yi Kyung Terbukti Palsu, Penuduh Akui Gunakan AI
-
Jule Red Flag Sejak Awal? Bikin Na Daehoon Tunggu 2 Jam Saat Ngedate Pertama Kali
-
Dikabarkan Gugat Cerai Hamish Daud, Akun Instagram Raisa Digeruduk Netizen
-
Kini Diisukan Cerai, Ingat Lagi Awal Perkenalan Raisa dan Hamish Daud
-
JAFF Content Market Umumkan Lineup Kreator, Didukung Kemenekraf Perkuat Ekosistem Kreatif Nasional
-
Kini Diduga Diceraikan Raisa, Ingat Lagi Kabar Hamish Daud Hobi 'BO' Cewek di Bali