Suara.com - Panasnya perseteruan antara Lisa Mariana dengan Ridwan Kamil memasuki babak baru yang semakin pelik.
Tak puas dengan hasil tes DNA pertama, Lisa Mariana kini berencana menantang dengan meminta tes DNA ulang dengan Ridwan Kamil di Singapura.
Namun, niatnya untuk memperjuangkan hak finansial sang anak justru mendapat tamparan logika yang telak dari pedangdut Dewi Perssik.
Momen panas ini terjadi saat Lisa Mariana menjadi bintang tamu dalam acara Pagi-Pagi Ambyar di Trans TV.
Di hadapan para host, ia dengan tegas menyuarakan keraguannya terhadap hasil tes DNA sebelumnya dan berencana mengambil langkah hukum lebih lanjut untuk membuktikan status anaknya.
"Aku mau bersurat ke Pak RK buat tes DNA kedua kalinya di Singapura, karena aku merasa janggal (dengan hasil tes DNA pertama) tapi aku enggak bisa ungkapkan di sini," kata Lisa Mariana dalam acara Pagi-Pagi Ambyar Trans TV, Kamis (22/8/2025).
Nassar yang juga bertindak sebagai host pun mencoba mengklarifikasi tujuan akhir dari perjuangan Lisa yang begitu gigih.
Pelantun "Seperti Mati Lampu" ini mempertanyakan apakah ini murni soal pengakuan status atau ada tuntutan lain di baliknya.
"Sebenarnya cuma pengin diakui aja (itu anaknya) atau ada apa yang kamu inginkan?" tanya Nassar pada Lisa Mariana yang ngotot anaknya darah daging Ridwan Kamil.
Baca Juga: Blunder Lagi, Nafa Urbach Maklumi Rakyat yang Tak Percaya Lagi Anggota DPR: Wajar Siih...
Tanpa ragu, Lisa Mariana mengakui bahwa perjuangannya tidak berhenti pada pengakuan semata.
Ada hak-hak finansial, terutama untuk pendidikan sang anak yang ingin ia tuntut dari mantan Gubernur Jawa Barat tersebut.
"Hak anak, pendidikan yang baik (dalam hal finansial), iya," kata Lisa Mariana.
Di sinilah Dewi Perssik sebagai host tanggapan menohok pada niat Lisa Mariana untuk tes DNA ulang dan menuntut finansial.
Depe mempertanyakan landasan hukum dari tuntutan finansial tersebut, mengingat tidak adanya ikatan pernikahan yang sah antara Lisa dan Ridwan Kamil.
"Tapi kan tidak ada pernikahan, tidak ada pernikahan bukan nikah siri juga apa yang harus dituntut itu semua?," kata Dewi Perssik mempertanyakan.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Ungkap Cara Ridwan Kamil Kirim Uang, Rekening Selalu Beda dan Tunai Kalau Lebih 2 Digit
-
Diserang Isu Korupsi BJB, Ridwan Kamil 'Skakmat' Lisa Mariana Pakai Hasil Tes DNA
-
Dicurigai Pindah Agama, Respons Zara Anak Ridwan Kamil Makjleb
-
Hasil Tes DNA Negatif, Lisa Mariana Siapkan Episode Lanjutan untuk Ridwan Kamil
-
Blak-blakan Ngaku Dicecar KPK soal Aliran Uang dari Ridwan Kamil, Lisa Mariana: Nominal Rahasia!
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH