Suara.com - Media sosial belakangan ini diramaikan oleh perseteruan sengit antara dua orang yang kemudian dikenal sebagai Yai Mim dan Sahara.
Awalnya hanya cekcok biasa antarwarga, namun masalah ini membesar dan menjadi polemik nasional setelah video pertengkaran mereka viral.
Menariknya, di awal kasus ini, Yai Mim sempat dianggap sebagai pihak yang salah. Namun, seiring berjalannya waktu dan munculnya fakta-fakta baru, dukungan netizen berbalik.
Banyak yang mulai mendukung Yai Mim—seorang mantan dosen—dan menuding Sahara justru mencoba menyudutkan dirinya melalui framing tertentu.
Sosok yang memiliki nama lengkap Muhammad Imam Muslimin dan akrab disapa Yai Mim ini adalah seorang pria kelahiran Blitar, Jawa Timur, pada 11 Maret 1966. Latar belakangnya sebagai akademisi dan kiai membuat kasusnya semakin menarik perhatian.
Berikut adalah 5 fakta utama mengenai sosok Yai Mim yang kasusnya viral ini:
1. Latar Belakang Pendidikan
Yai Mim memiliki riwayat pendidikan yang sangat mengesankan di Jawa Timur. Setelah menempuh pendidikan dasar di MI Al Qodiriyah dan MTs Ma’arif Bakung, ia mendalami ilmu agama di Pesantren Terpadu Al Kamal Kunir Wonodadi.
Di tingkat perguruan tinggi, Ia adalah lulusan IAIN Sunan Ampel Surabaya tahun 1991. Studi S2 diselesaikannya di Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) pada tahun 2000.
Baca Juga: Diantar Denny Sumargo, Ini 5 Momen Penting Pertemuan Nadya Almira dan Korban Kecelakaannya
Iabahkan melanjutkan hingga jenjang doktoral di UIN Sunan Ampel dan UIN Malang, yang selesai pada tahun 2012.
2. Akademisi
Yai Mim adalah seorang akademisi dengan reputasi tinggi. Ia adalah mantan dosen senior di Fakultas Tarbiyah UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, di mana Ia telah mengajar sejak diangkat sebagai dosen luar biasa IAIN Malang pada 1998.
Selain karier akademiknya, Ia juga dikenal sebagai kiai. Yai Mim merupakan pendiri sekaligus pengasuh dua pondok pesantren di Jawa Timur: Pondok Pesantren Al Adzkiya’ Nurus Shafa dan Bayt Al Qur’an Nurus Shafa.
Karena reputasinya ini, banyak murid dan pengikutnya yang langsung memberikan dukungan penuh ketika kasusnya mencuat ke publik.
3. Mundur dari UIN Malang Demi Menjaga Nama Baik Institusi
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV