3. No Gain No Love (2024)
Kisah dalam drakor No Gain No Love berfokus pada Son Hae Young (Shin Min Ah) yang sedang mencari solusi agar dirinya tidak mengalami kerugian finansial karena tidak terancam mendapat promosi di kantor.
Hae Young mengetahui bahwa perusahaannya menerapkan penyejahteraan bagi karyawan yang sudah menikah.
Hae Young kemudian memutuskan untuk mengadakan pernikahan palsu.
Triknya ini juga dilakukan demi mendapatkan uang lewat amplop pemberian para tamu undangan.
Ia mengajak seorang pria bernama Kim Ji Wook (Kim Young Dae) untuk berpura-pura menikah.
4. Karma (2025)
Karma menceritakan tentang enam tokoh yang saling berkaitan dan sebuah jaringan peristiwa yang penuh misteri.
Mereka menghadapi konsekuensi dari keputusan yang tak bisa diubah dan harus berhadapan dengan ambisi dan keinginan mereka sendiri.
Dalam drama ini, Park Hae Soo akan memerankan karakter yang secara tidak sengaja menyaksikan kecelakaan misterius.
Ia pun kemudian berubah menjadi orang yang membuat kesepakatan yang tidak dapat diubah. Ketika kesepakatan itu bisa diselesaikan dengan baik, Park Hae Soo justru menghadapi perkembangan tak terduga karena keinginannya yang bertentangan.
Baca Juga: Perjalanan Suka Duka Kim Woo Bin dan Shin Min Ah, Bakal Nikah Bulan Depan
Shin Min Ah berperan sebagai dokter yang hidup dengan trauma seumur hidup akibat kejadian yang dialaminya saat kecil. Suatu hari, dia bertemu dengan seseorang yang tidak ingin dia temui lagi.
Sementara, Lee Hee Joon memerankan tokoh yang berinvestasi dalam mata uang kripto dengan mengambil pinjaman pribadi. Awalnya, Lee Hee Joon berharap akan mendapatkan kekayaan seumur hidup namun akhirnya terjebak dalam utang besar.
Selanjutnya, Kim Sung Kyun berperan sebagai karakter yang terjerumus dalam belenggu hubungan toxic ketika dia ditugaskan untuk melakukan pekerjaan dengan uang berjumlah besar uang sebagai taruhannya. Tak hanya itu, ia pun kehilangan pekerjaannya secara tidak adil.
Terakhir, Lee Kwang Soo berperan sebagai dokter pengobatan oriental sukses yang menjalankan rumah sakit swasta di Gangnam.
Dia bisa memiliki semua yang dia inginkan termasuk mobil mahal dan wanita. Kehidupan sukses karakter Lee Kwang Soo berubah total karena sebuah kecelakaan sesaat.
Lantas, bagaimana hubungan keenam tokoh ini? Akankah mereka berhasil melepaskan masalah kelam dalam hidup mereka?
Tag
Berita Terkait
-
Deretan Drama Korea Kim Woo Bin, Pernah Jadi Jin Ajaib!
-
Bocoran Serba-serbi Pernikahan Shin Min Ah dan Kim Woo Bin, Hidangan Kelas Dunia Jadi Sorotan
-
Resmi Menikah, Agensi Bagikan Foto Kim Woo-bin dan Shin Min-ah
-
Kim Woo Bin dan Shin Min Ah Menikah, Acara Digelar Intim
-
Lee Kwang-soo Bertugas Jadi MC di Pernikahan Kim Woo-bin dan Shin Min-Ah
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
-
Kasus Perantara Calon Akpol, Adly Fairuz Terancam Jadi Tersangka
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang