Suara.com - Menteri Sosial Khofifah Indar Parawangsa mengunjungi lokalisasi di kawasan Kalijodo, Jakarta, Rabu (17/2). Dalam kunjungannya Khofifah menyatakan para pekerja hiburan malam Kalijodo, nantinya akan dibina di Panti Sosial Karya Wanita (PSKW) Kementerian Sosial yang berada di Pasar Rebo, bagi para pekerja yang ingin alih profesi. Di panti sosial itu, mereka akan dibina dan dilatih selama enam bulan. Setelah itu akan diberikan modal usaha sebesar Rp5 juta agar bisa mandiri. [suara.com/Kurniawan Mas'ud]
Tag
Komentar
Berita Terkait
-
Ahok Ungkap Ada Preman Kalijodo Ancam Warga Agar Tolak Pindah
-
Sebagian Warga Kalijodo Sudah Bersedia Direlokasi ke Rusun
-
Kapolda: Kalijodo Awalnya Tempat Kumpul Preman dan Penjahat
-
Preman Kalijodo Jangan Senggol Prajurit, Ini Ancaman Pangdam Jaya
-
Ahok: Persiapan Bongkar Kalijodo Matang, Tinggal Eksekusi
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Momen Perayaan Tahun Baru 2026 di Sejumlah Daerah Indonesia
-
Semarak Perayaan Tahun Baru 2026 di Jakarta
-
Potret Dampak banjir bandang susulan di Maninjau
-
Wajah Baru Planetarium Jakarta, Destinasi Edukasi Favorit di Libur Nataru
-
Libur Nataru, Kunjungan ke Ancol Melonjak 30 Persen
-
Pameran Haluan Merah Putih Hadir di Ragunan
-
Libur Natal, Puluhan Ribu Wisatawan Serbu Kebun Binatang Ragunan
-
Misa Pontifikal Natal di Katedral Jakarta, Keluarga Jadi Pesan Utama
-
Cahaya Lilin di Antara Nisan, Malam Natal Keturunan Portugis Kampung Tugu
-
Umat Kristiani Ikuti Misa Malam Natal 2025 di Gereja Tugu Jakarta Utara