Suara.com - Pengunjung melihat karya seni yang ditampilkan dalam pameran Art Jakarta Gardens 2023 di Hutan Kota Plataran, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (7/2/2023). Pameran seni Art Jakarta Gardens kembali digelar tahun ini atau dari tanggal 7 - 12 Februari 2023.
Dalam pameran ini, pengunjung dapat menjelajahi kombinasi presentasi karya seni rupa yang ditampilkan dari dalam dan luar ruangan dengan karya berupa patung, instalasi, dan objek dua dimensi.
Dalam acara ini, pengisi galeri Art Jakarta Gardens 2023 melibatkan 21 galeri lokal dan satu galeri dari Kuala Lumpur, Malaysia. Selain menampilkan karya seni, acara ini juga akan menampilkan pentas musik dan workshop.
Art Jakarta Gardens 2023 akan membuka lima sesi kunjungan per hari bagi pengunjung. Adapun pameran akan dibuka mulai pukul 13.00 WIB-21.00 WIB. Pembelian tiket akan dilakukan secara online melalui website resmi Art Jakarta Gardens 2023. [Suara.com/Alfian Winanto]
Tag
Berita Terkait
-
Sandiaga Uno soal Piutang Rp 50 Miliar ke Anies: Usai Salat Istikharah, Saya Putuskan Tak Ingin Lanjutkan Pembicaraan Mengenai Ini
-
Rute KRL dan Transjakarta Menuju Jakarta International Stadium
-
Anies Baswedan Tak Kunjung Bayar Utang Rp50 M? Sandiaga Uno Relakan Usai Salat Istikharah
-
LRT Jakarta Buka Lowongan Kerja, Bisa Buat SMK
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
Terkini
-
Erupsi, Gunung Semeru Ditetapkan Berstatus Awas
-
Pasar Kosmetik Indonesia Tembus Rp 34,6 Triliun di Tahun 2025
-
Evakuasi Korban Bencana Tanah Longsor di Banjarnegara
-
Banyuwangi Tenggelamkan 35 Apartemen Ikan untuk Pulihkan Laut
-
Volume Sampah TPA Jabon Melonjak Saat Musim Hujan
-
Belajar Tatap Muka Dimulai Lagi di SMAN 72
-
Garuda Muda Tahan Mali 2-2 di Pakansari
-
Desak Transisi Bersih, Aktivis Greenpeace Bentangkan Spanduk di PLTGU Muara Karang
-
Diguyur Hujan Deras, Wilayah Jaksel Dikepung Banjir
-
RUU KUHAP Resmi Disetujui DPR dalam Rapat Paripurna