Suara.com - Jatim Media Summit (JMS) kembali digelar untuk tahun kedua pada bulan Juli 2024. Kegiatan JMS diawali dengan roadshow berupa rangkaian workshop menarik di tiga kabupaten/kota di Jawa Timur, yaitu Kabupaten Bojonegoro (15 Juli), Malang (17 Juli), dan Jember (19 Juli).
Untuk di Jember dibuka oleh Wakil Bupati Jember KH. MB Firjaun Barlaman, pada Hari Jum’at, (19/7/2024). Gelaran rangkaian workshop JMS ini diinisiasi oleh Suara.com bersama Beritajatim.com dengan dukungan International Media Support (IMS).
Rangkaian workshop yang dilaksanakan dalam roadshow ini mengangkat tema “Kiat Memproduksi Konten Digital dengan Teknologi AI Berbasis Fakta dan Data”.
Para mahasiswa, pelajar, jurnalis, hingga content creator, konten digital, serta masyarakat terlihat aktif dalam mengikuti materi yang disampaikan para pemateri.
Pemaparan materi disampaikan Kepala Digital Marketing dan dosen ISTTS Ardalina Luvitasari M.I.Kom; dan trainer Cek Fakta Google News Initiative, jurnalis Tempo Ika Ningtyas.
Sebelumnya sesi Roadshow JMS 2024 di Bojonegoro digelar di kampus Universitas Bojonegoro (Unigoro). Kemudian di Malang bertempat di Mini Block Office Kota Malang.
Berita Terkait
-
Roadshow Jatim Media Summit 2024 Ungkap Kiat Produksi Konten dengan AI Berbasis Fakta dan Data
-
Roadshow Jatim Media Summit 2024: Malang Menyala, Serunya Belajar Pemanfaatan AI dan Media Sosial
-
Gandeng Komunitas dan Content Creator, Jatim Media Summit 2024 Gelar Roadshow di Tiga Kota
-
4 Fakta Terkait Fenomena Awan Berlubang Viral di Jember, Pertanda Apa?
-
Heboh Fenomena Awan Tak Biasa di Langit Jember, Seperti Perahu Nabi Nuh
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Pesangon dan THR Tertahan, Mantan Buruh Sritex Demo Pengadilan
-
RSUD Kota Serang Dikepung Banjir
-
Banjir Rendam Tol Bandara Soetta, Lalu Lintas Macet 1,5 Kilometer
-
Hujan Lebat dan Rob Sebabkan Banjir 50 Cm di Tanjung Priok
-
Sejumlah Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir
-
Harga Emas Antam dan Galeri24 Kompak Naik di Atas Rp2,5 Juta per Gram
-
Jembatan Gantung Pulihkan Akses Warga Pascabanjir Bandang di Pidie Jaya
-
Status Dicabut, Masjid Agung Bandung Tak Lagi Masjid Raya
-
Aksi Buang Sampah Warnai Protes di Kantor Wali Kota Tangsel
-
Prabowo Serahkan Bonus Rp465,25 Miliar untuk Atlet SEA Games 2025 di Istana Negara