Suara.com - Hujan masih sering turun di akhir Februari 2014 ini. Hati-hati dengan datangnya penyakit yang mengiringi musim hujan, misalnya flu.
Tapi, tenang saja. Flu dapat dicegah asalkan Anda tahu caranya, dikutip dari Lifegooroo.
1. Mendapat vaksinasi
Salah satu terbaik untuk mencegah tertular flu dari orang-orang di sekitar Anda ialah mendapat vaksin flu. Jangan tunda-tunda lagi, sekarang waktunya mendapatkan vaksin.
2. Fokus pada pencegahan
Flu merupakan virus yang gampang menular. Anda bisa saja tertular flu dari teman tanpa disadari. Karena itu, pastikan Anda hidup higienis agar tidak mudah tertular.
Selalu bersin, batuk atau membuang ingus, segeralah membuang tisu Anda ke tong sampah. Jangan biarkan tisu penuh virus itu menumpuk.
Pastikan juga untuk mensterilkan daerah sekitar Anda. Jika Anda menyentuh benda, seperti tombol lift, segera bersihkan tangan Anda sebelum memegang mata atau apapun yang akan masuk ke mulut Anda.
3. Cuci tangan dengan sabun
Setelah memegang benda asing, segera bilas tangan Anda dengan sabun. Kemudian gosok sekitar dua puluh detik. Jangan lupa juga untuk mencuci sela-sela kuku.
4. Makanan sehat
Jangan meremehkan kekuatan makanan untuk menjaga Anda tetap sehat dan kuat.
Tag
Berita Terkait
-
Flu Berat Ancam Liburanmu? Dokter Ungkap Pentingnya Vaksin Influenza!
-
7 Ramuan Tradisional untuk Atasi Batuk Pilek Anak dengan Cepat, Terbukti Ampuh!
-
8 Daftar Makanan dan Minuman untuk Meredakan Flu
-
Kenapa Jadi Gampang Sakit Flu saat Musim Hujan? Begini Penjelasan Dokter
-
Telur Jadi Barang Mewah di AS, Harga Naik 2 Kali Lipat karena Flu Burung?
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Atasi Pembesaran Prostat Tanpa Operasi Besar? Kenali Rezum, Terapi Uap Air yang Jadi Harapan Baru
-
Dukungan untuk Anak Pejuang Kanker, Apa Saja yang Bisa Dilakukan?
-
Anak Sering Mengeluh Mata Lelah? Awas, Mata Minus Mengintai! Ini Cara Mencegahnya
-
Dokter dan Klinik Indonesia Raih Penghargaan di Cynosure Lutronic APAC Summit 2025
-
Stop Ruam Popok! 5 Tips Ampuh Pilih Popok Terbaik untuk Kulit Bayi Sensitif
-
Fenomena Banyak Pasien Kanker Berobat ke Luar Negeri Lalu Lanjut Terapi di Indonesia, Apa Sebabnya?
-
Anak Percaya Diri, Sukses di Masa Depan! Ini yang Wajib Orang Tua Lakukan!
-
Produk Susu Lokal Tembus Pasar ASEAN, Perkuat Gizi Anak Asia Tenggara
-
Miris! Ahli Kanker Cerita Dokter Layani 70 Pasien BPJS per Hari, Konsultasi Jadi Sebentar
-
Silent Killer Mengintai: 1 dari 3 Orang Indonesia Terancam Kolesterol Tinggi!