Suara.com - Angka kejadian kanker payudara di Indonesia cukup tinggi menduduki peringkat tiga besar bersama kanker paru-paru dan kanker serviks.
Untuk mempermudah melakukan deteksi dini terhadap kemungkinan adanya kanker payudara, sebuah penelitian yang dipublikasikan dalam jurnal Metallomics, bisa dilakukan dengan menganalisis perubahan zinc (seng) dalam tubuh melalui tes darah.
Fiona Larner selaku tim peneliti dari Oxford University menyebutkan bahwa pada jaringan kanker payudara terdapat kandungan seng yang tinggi. Beranjak dari temuannya itulah ia mengklaim bahwa besar kecilnya kandungan seng bisa melaporkan adanya sel kanker dalam tubuh seseorang.
"Penelitian yang kami lakukan menunjukkan bahwa bagaimana kanker payudara bisa menyebabkan perubahan seng dalam darah individu," ujarnya.
Untuk mendapatkan temuannya, Fiona dan tim menganalisis seng dalam darah 10 responden dengan pembagian lima payudara pasien kanker dan lima payudara peserta yang sehat. Para peneliti menunjukkan bahwa sel kanker bisa mengubah cara sel mengolah logam seng dalam tubuh sehinga membuatnya meningkat.
Namun penemuan ini tak hanya menambah pengetahuan baru tentang cara mendeteksi dini adanya kanker payudara, tapi juga proses penyembuhan baru untuk menekan kandungan seng dalam darah dengan menggunakan sulfur. Zat ini diketahui mengandung protein yang bisa menekan jumlah seng dalam darah pasien kanker.
"Harapannya adalah penelitian ini bisa menjadi pendekatan baru untuk teknik penyembuhan kanker payudara," kata Larner. (Zeenews)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar