Suara.com - Terkadang melamun dinilai sebagai tindakan negatif. Misalnya seorang murid yang melamun saat guru menjelaskan akhirnya mengalami kesulitan saat ulangan atau pekerja dianggap kurang produktif karena melamun saat rapat.
Tetapi penelitian justru menunjukkan tidak semua lamunan itu buruk, lo!
Menurut Dr. Matthew Lorber, penjabat direktur psikiatri anak dan remaja di Lenox Hill Hospital di New York City, melamun dapat memotivasi seseorang untuk bekerja sampai mencapai tujuan mereka.
Selain memotivasi, melamun juga dapat membantu seseorang dalam menyelesaikan masalah.
"Melamun biasanya dikaitkan dengan hal-hal negatif seperti kemalasan atau ketidakpedulian," kata penulis utama, Prof. Kalina Christoff, Departemen Psikologi di University of British Columbia.
Tetapi ini justru berbanding terbalik. Penelitian yang diterbitkan pada tahun 2009 dalam jurnal Proceeding of National Academy of Sciences (PNAS) menunjukkan area otak yang memungkinkan orang untuk menyelesaikan masalah kompleks menjadi lebih aktif selama melamun.
"Penelitian ini menunjukkan otak kita sangat aktif ketika kita melamun, jauh lebih aktif daripada ketika kita fokus pada tugas rutin," sambungnya, melansir Live Science.
Temuan menunjukkan bahwa melamun dapat berfungsi untuk mengalihkan perhatian kita dari tugas segera untuk menyelesaikan masalah lain yang lebih penting, kata para peneliti.
“Ketika Anda melamun, Anda mungkin tidak akan mencapai tujuan langsung Anda, katakanlah membaca buku atau memperhatikan di kelas. Tetapi pikiran Anda mungkin meluangkan waktu saat melamun untuk menjawab pertanyaan yang lebih penting dalam hidup Anda, seperti memajukan karir atau hubungan pribadi Anda," lanjut Christoff.
Baca Juga: Hasil Penelitian Buktikan Melamun Bikin Makin Kreatif
Berita Terkait
-
Cuma Bengong 1 Jam Dikasih Hadiah? Ternyata Ini Jebakannya di Lomba Melamun Kutai
-
Kerja Sesuai Passion Itu Keren, Tapi Apa Realistis?
-
Momen Nagita Slavina Melamun Saat Bersalaman dengan Prabowo, Raffi Ahmad Kena Sentil Netizen
-
7 Langkah Memotivasi Anak, Mulai dengan Memberi Dukungan Tanpa Pamrih
-
3 Zodiak yang Paling Suka Melamun, Eksplorasi Pikiran yang Dalam!
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Link DANA Kaget Terbaru Bernilai Rp 434 Ribu, Klaim Sekarang Sebelum Kehabisan!
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Terungkap! Ini Rahasia Otak Tetap Prima, Meski di Usia Lanjut
-
Biar Anak Tumbuh Sehat dan Kuat, Imunisasi Dasar Jangan Terlewat
-
Susu Kambing Etawanesia Bisa Cegah Asam Urat, Ini Kata dr Adrian di Podcast Raditya Dika
-
Toko Roti Online Bohong Soal 'Gluten Free'? Ahli Gizi: Bisa Ancam Nyawa!
-
9.351 Orang Dilatih untuk Selamatkan Nyawa Pasien Jantung, Pecahkan Rekor MURI
-
Edukasi PHBS: Langkah Kecil di Sekolah, Dampak Besar untuk Kesehatan Anak
-
BPA pada Galon Guna Ulang Bahaya bagi Balita, Ini yang Patut Diwaspadai Orangtua
-
Langsung Pasang KB Setelah Menikah, Bisa Bikin Susah Hamil? Ini Kata Dokter
-
Dana Desa Selamatkan Generasi? Kisah Sukses Keluarga SIGAP Atasi Stunting di Daerah
-
Mulai Usia Berapa Anak Boleh Pakai Behel? Ria Ricis Bantah Kabar Moana Pasang Kawat Gigi