Suara.com - Gisella Anastasia merasa bersalah kepada buah hatinya, Gempita Nora Marten, lantaran tidak dapat tegas mengenai aturan menonton video atau televisi terhadap putri satu-satunya itu.
Menurut Gisel, ini lah yang menyebabkan mata Gempi menjadi minus dan bahkan silinder.
"Sedihlah mama karena Gem ternyata emang minus dan malah ada silindernya," tulis Gisel dalam unggahannya, Selasa (27/8/2019).
"Sebel, sempet marahin Gem karena sering nonton sambil tiduran tapi langsung yang paling dominan adalah rasa bersalah sama diri sendiri kenapa kok nggak lebih tegas untuk ngingetin anak supaya lebih taat cara nonton tv nya," tambahnya.
Mata minus atau rabun jauh (miopia) pada anak sebenarnya dapat diatasi menggunakan kacamata.
Namun, melansir All About Vision, ada perawatan yang dapat orang tua lakukan untuk memperlambat perkembangan miopia pada anak.
Perawatan ini dapat menyebabkan perubahan pada struktur dan kemampuan fokus mata untuk mengurangi stres dan kelelahan yang berkaitan dengan rabun jauh.
Mengontrol miopia pada anak dapat mencegah perkembangan kerusakan menjadi tingkat yang lebih jauh di kemudian hari, seperti katarak dini.
Ada tiga jenis perawatan untuk mengendalikan miopia:
Baca Juga: Tak Cuma Mata Minus Seperti Gempi, Cahaya Biru Dapat Sebabkan Retina Rusak
- Tetes mata atropin
Obat tetes mata atropin telah digunakan untuk kontrol miopia selama bertahun-tahun, dengan hasil jangka pendek yang efektif. Tetapi penggunaan obat tetes mata ini juga memiliki beberapa kelemahan.
Namun, banyak dokter mata enggan meresepkan atropin untuk anak-anak karena efek jangka panjang dari penggunaan obat yang berkelanjutan tidak diketahui.
Kelemahan lain dari perawatan atropin termasuk ketidaknyamanan, sensitivitas cahaya, penglihatan kabur, dan biaya tambahan untuk anak yang membutuhkan lensa bifokal atau kacamata progresif.
- Orthokeratologi (Ortho-K)
Orthokeratology adalah penggunaan lensa kontak permeabel gas yang dirancang khusus yang dipakai saat tidur.
Berita Terkait
-
Sinopsis Modual Nekad: Sekuel Film Modal Nekad, Gisella Anastasia Tampil Berhijab
-
Gempi Mulai Didekati Cowok, Gading Marten Ketar-ketir
-
Selain Raisa dan Hamish Daud, 4 Artis Juga Jalani Co-Parenting untuk Jaga Psikologis Anak
-
Cara Aman Mencegah Mata Minus Semakin Parah, Ada Rekomendasi Makanan dari Dokter
-
Cinta Brian Ngaku Capek Ngemong, Callista Arum Balas Kalem tapi Nampol
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Satu-satunya dari Indonesia, Dokter Ini Kupas Potensi DNA Salmon Rejuran S di Forum Dunia
-
Penyakit Jantung Masih Pembunuh Utama, tapi Banyak Kasus Kini Bisa Ditangani Tanpa Operasi Besar
-
Nggak Sekadar Tinggi Badan, Ini Aspek Penting Tumbuh Kembang Anak
-
Apoteker Kini Jadi Garda Terdepan dalam Perawatan Luka yang Aman dan Profesional
-
3 Skincare Pria Lokal Terbaik 2025: LEOLEO, LUCKYMEN dan ELVICTO Andalan Pria Modern
-
Dont Miss a Beat: Setiap Menit Berharga untuk Menyelamatkan Nyawa Pasien Aritmia dan Stroke
-
Jangan Tunggu Dewasa, Ajak Anak Pahami Aturan Lalu Lintas Sejak Sekarang!
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa
-
Timbangan Bukan Segalanya: Rahasia di Balik Tubuh Bugar Tanpa Obsesi Angka
-
Terobosan Baru Atasi Kebutaan: Obat Faricimab Kurangi Suntikan Mata Hingga 75%!