Suara.com - Asyik Konsumsi Minuman Bewarna dan Berasa, 11 Penyakit Ini Hantui Anda.
Masyarakat kota kini memiliki gaya hidup yang cukup konsumtif meminum minuman yang berasa, bewarna hingga dingin. Bukan sekali dalam sehari, namun bisa berkali-kali layaknya kebutuhan minum air mineral.
Padahal jika berlebihan hal itu tidak baik untuk kesehatan. Kurang cairan air mineral, karena asyik minum minuman cairan yang mengandung banyak gula, zat pewarna dan kandungan lainnya saat haus bisa memicu banyak penyakit.
Dalam hal ini dr. Milka Inkiriwang, selaku Kabid Humas Perhimpunan Dokter Umum Indonesia menjelaskan kurang minum air mineral karena gaya hidup minum minuman bewarna dan berasa setiap hari bisa menyebabkan banyak penyakit. Hal ini ia ungkapkan saat dijumpai Suara.com dalam acara ‘Ayo Minum untuk Sehat!’ dari Le Minerale di salah satu mall Jakarta beberapa waktu lalu.
Berikut 11 penyakit yang menghantui Anda karena kurang minum air mineral:
Dehidrasi kulit
Elastisitas kulit Anda bergantung pada keseimbangan air yang cukup. Kurang minum air mineral juga bisa menyebabkan dehidrasi kulit atau kulit kering, kulit wajah berjerawat, dan bibir pecah-pecah.
Mengganggu persendian
Baca Juga: 5 Berita Menarik: Kebaikan Minum Air Putih dan Bahaya Air Mineral Ilegal
Jika tubuh sampai kekurangan asupan air mineral, maka hal ini akan mengganggu otot dan persendian tubuh. Air yang kita minum sangat penting untuk membuat persendian bisa bergerak dengan lancar.
Jika kita kurang minum, maka persendian akan terasa lebih kaku. Selain itu, air juga memiliki peran besar dalam kelancaran aliran darah dan oksigen menuju otot dan otak.
Menurunkan sistem kekebalan tubuh
Akibat kurang minum air putih akan menyebabkan cairan yang dikeluarkan dalam bentuk urine tidak akan sebanyak biasanya. Meski terlihat sepele, hal ini ternyata berpengaruh besar pada seberapa banyak racun atau limbah yang dikeluarkan oleh tubuh.
Padahal, jika sampai racun dan limbah ini tidak benar-benar dibuang dengan baik, maka sistem kekebalan tubuh akan terganggu dan kita pun akan lebih mudah jatuh sakit.
Menyebabkan bau mulut
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar