Suara.com - Vaginismus, merupakan kondisi ketika vagina tiba-tiba mengencang ketika Anda mencoba memasukkan sesuatu ke dalamnya.
Ini adalah reaksi otomatis tubuh terhadap ketakutan akan semua jenis penetrasi vagina. Pengidap tidak memiliki kendali atas otot tubuhnya.
Semua wanita dapat mengalami hal ini, bahkan bagi mereka yang sudah pernah melakukan penetrasi seks sekalipun, menurut National Health Service (NHS) Inggris.
Melansir Cleveland Clinic, kondisi ini terkadang dimulai ketika wanita berusia remaja atau awal 20-an. Ketika mereka pertama kali mencoba menggunakan tampon atau melakukan hubungan seksual.
Vaginismus dianggap sebagai kondisi psikologis, walaupun beberapa kondisi fisik berkaitan dengan gangguan ini.
Penyebab vaginismus dapat termasuk ketakutan melakukan hubungan intim, kegelisahan, pelecehan atau trauma seksual, dan emosi negatif terhadap seks.
"Banyak wanita mendeskripsikan kondisi ini seperti ada parutan keju, atau seperti ada jarum yang menusuk mereka," jelas Dr Leila Frodsham, seorang konsultan ginekologi, melansir BBC.
Meski tubuh seakan melarang untuk berhubungan intim, wanita dengan gangguan ini akan tetap merasakan gairah seksual dan masih dapat menikmati kontak intim lainnya.
Infeksi jamur dan saluran kemih dapat menambah rasa sakit yang berhubungan dengan vaginismus.
Baca Juga: Perut Sakit Setelah Pertama Kali Berhubungan Intim? Bisa Jadi Ini Alasannya
Sayangnya, kondisi ini masih dianggap tabu. Sehingga banyak wanita yang mengalami kondisi ini tetapi tidak mencari pertolongan dokter.
Berita Terkait
-
BSI Bongkar Ironi Perbankan Syariah RI: Aset Raksasa, Tapi Penetrasi Pasar Masih Tidur
-
Lisa Mariana Ngaku Cuma Hubungan Intim dengan Ridwan Kamil, Tapi Bukan Berarti Masih Perawan
-
Hubungan Intim Setelah Imsak Apakah Membatalkan Puasa?
-
Durasi Ideal Berhubungan Intim agar Makin Bergairah
-
Cegah Dispareunia Sejak Dini, IDI Atambua Berikan Informasi Pengobatan
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Jangan Tunggu Dewasa, Ajak Anak Pahami Aturan Lalu Lintas Sejak Sekarang!
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa
-
Timbangan Bukan Segalanya: Rahasia di Balik Tubuh Bugar Tanpa Obsesi Angka
-
Terobosan Baru Atasi Kebutaan: Obat Faricimab Kurangi Suntikan Mata Hingga 75%!
-
5 Pilihan Obat Batu Ginjal Berbahan Herbal, Aman untuk Kesehatan Ginjal dan Ampuh
-
Catat Prestasi, Tiga Tahun Beruntun REJURAN Indonesia Jadi Top Global Distributor
-
Mengenal UKA, Solusi Canggih Atasi Nyeri Lutut dengan Luka Minimal
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?
-
Sakit dan Trauma Akibat Infus Gagal? USG Jadi Solusi Aman Akses Pembuluh Darah!
-
Dokter Ungkap Fakta Mengejutkan soal Infertilitas Pria dan Solusinya