Suara.com - Sekjen PBB: Virus Mikroskopis Telah Membuat Kita Bertekuk Lutut
Perserikatan Bangsa-Bangsa menyebut butuh solidaritas seluruh negara untuk bisa mengalahkan pandemi virus Corona Covid-19.
Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres mengatakan meski sudah terjadi kemajuan ilmu dan teknologi dalam beberapa dekade terakhir, virus mikroskopis bisa membuat dunia bertekuk lutut.
Ia mengatakan dunia telah menunjukkan solidaritas terbatas, namun sangat sedikit persatuan dalam menghadapi virus corona.
Antonio Guterres berbicara pada pembukaan pertemuan Majelis Kesehatan Dunia (WHA) secara virtual pertama yang digelar WHO. Pertemuan yang digelar selama dua hari membahas Covid-19.
"Terlepas dari kemajuan ilmu dan teknologi yang sangat besar pada beberapa dekade terakhir, virus mikroskopis telah membuat kita bertekuk lutut," kata Guterres kepada WHO, dilansir Anadolu Agency.
"Kami belum tahu cara memberantas, mengobati, atau memvaksinasi Covid-19. Kami tak tahu kapan kami bisa melakukan hal-hal ini," kata dia lagi.
Dia juga mencatat bahwa kerapuhan tidak terbatas pada sistem kesehatan, tetapi mempengaruhi semua wilayah di dunia dan institusi.
Perbincangan pada pertemuan WHA yang ke-73 diharapkan berfokus pada penemuan vaksin darurat dan produksi obat untuk Covid-19, bersama dengan akses global yang merata dan distribusi vaksin semacam itu.
Baca Juga: Peneliti Kembali Temukan Bukti Virus Corona dari Kelelawar, tapi...
Perwakilan dari 194 negara anggota WHO, berpartisipasi dalam pertemuan WHA terpendek, yang biasanya berlangsung setidaknya seminggu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Jangan Tunggu Dewasa, Ajak Anak Pahami Aturan Lalu Lintas Sejak Sekarang!
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa
-
Timbangan Bukan Segalanya: Rahasia di Balik Tubuh Bugar Tanpa Obsesi Angka
-
Terobosan Baru Atasi Kebutaan: Obat Faricimab Kurangi Suntikan Mata Hingga 75%!
-
5 Pilihan Obat Batu Ginjal Berbahan Herbal, Aman untuk Kesehatan Ginjal dan Ampuh
-
Catat Prestasi, Tiga Tahun Beruntun REJURAN Indonesia Jadi Top Global Distributor
-
Mengenal UKA, Solusi Canggih Atasi Nyeri Lutut dengan Luka Minimal
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?
-
Sakit dan Trauma Akibat Infus Gagal? USG Jadi Solusi Aman Akses Pembuluh Darah!
-
Dokter Ungkap Fakta Mengejutkan soal Infertilitas Pria dan Solusinya