Suara.com - Pelatih Leicester City, Brendan Rodgers, bercerita tentang perjuangannya lawan virus corona. Setelah dites positif terkena virus corona (Covid-19) pada bulan April, Rodgers mengingat kembali cobaan selama tiga minggu dengan penyakit ini.
"Awalnya itu aneh," kata Rodgers seperti yang dikutip dari Express.
"Aku tidak sehat dan kemudian terdeteksi aku terkena virus," tambahnya.
Dilansir dari Express, istrinya Charlotte Searle juga dinyatakan positif seminggu setelahna.
"Kami menghabiskan sekitar tiga minggu merasakan efeknya, kami kehilangan bau dan rasa selama tiga minggu, kami kehilangan kekuatan, itu sulit" kata dia.
"Anda makan malam setiap hari dan Anda tidak bisa mencium atau merasakan apapun," tambahnya.
Kehilangan indera penciuman atau rasa telah diverifikasi oleh NHS sebagai salah satu gejala utama Covid-19.
"Saya kehilangan kekuatan. Berjalan 10 kaki di depan dan benar-benar lelah. Mirip dengan waktu ketika mendaki Kilimanjaro dan mencapai ketinggian tertentu, berjalan sejauh itu dan benar-benar menderita saat bernafas," kaya Rodgers.
Pelatih Leicester City mengungkapkan bahwa pertama kali ia mencoba berolahraga, ia hampir tidak bisa berlari sejauh 10 yard. Dia merasa virus itu benar-benar membuat lemah.
Baca Juga: PRT saat Wabah Corona: Dipecat via WA, Tak Ada Pesangon, Terjebak Utang
"Pada waktu itu, saya belum diuji, sakit kepala yang terasa berbeda. Sakit kepala yang saya alami dan dari semua gejala yang menyertainya, rasanya benar-benar di satu sisi kepala," kata Rodgers.
"Dan kekuatan hilang kemudian nafsu makan juga hilang," tambahnya.
Rogers menyatakan, bahwa ia mulai membaik setelah empat minggu virus terdeteksi.
"Untuk periode waktu yang baik sekarang, saya sudah berolahraga enam hari seminggu, jadi saya kembali normal," ujar Rodgers.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
Terkini
-
8 Olahraga yang Efektif Menurunkan Berat Badan, Tubuh Jadi Lebih Bugar
-
Cara Efektif Mencegah Stunting dan Wasting Lewat Nutrisi yang Tepat untuk Si Kecil
-
Kisah Pasien Kanker Payudara Menyebar ke Tulang, Pilih Berobat Alternatif Dibanding Kemoterapi
-
Pengobatan Kanker dengan Teknologi Nuklir, Benarkah Lebih Aman dari Kemoterapi?
-
Data BPJS Ungkap Kasus DBD 4 Kali Lebih Tinggi dari Laporan Kemenkes, Ada Apa?
-
Camping Lebih dari Sekadar Liburan, Tapi Cara Ampuh Bentuk Karakter Anak
-
Satu-satunya dari Indonesia, Dokter Ini Kupas Potensi DNA Salmon Rejuran S di Forum Dunia
-
Penyakit Jantung Masih Pembunuh Utama, tapi Banyak Kasus Kini Bisa Ditangani Tanpa Operasi Besar
-
Nggak Sekadar Tinggi Badan, Ini Aspek Penting Tumbuh Kembang Anak
-
Apoteker Kini Jadi Garda Terdepan dalam Perawatan Luka yang Aman dan Profesional