Suara.com - Pemerintah berencana untuk kembali membuka bioskop dengan mempertimbangkan protokol kesehatan. Namun, Dewan Pakar Ikatan Ahli Masyarakat Indonesia (IAKMI) Hermawan Saputra menilai bahwa hal itu bisa menjadi tempat penyebaran virus corona.
Sementara itu, di tengah pandemi virus corona Singapura membuka 7.500 lowongan di bidang kesehatan. Dua berita tadi merupakan kabar terpopuler di kanal Health Suara.com. Berikut artikel populer lainnya.
1. Bioskop di Jakarta Akan Kembali Dibuka, Ahli: Ladang Empuk Bagi Corona
Selama pandemi virus corona, jaringan bioskop, terutama di Jakarta, ditutup untuk mengindari virus corona. Setelah lebih dari empat bulan ditutup, kini sejumlah bioskop rencananya akan dibuka.
Hal ini diungkapkan oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Ia mengatakan akan segera membuka operasional bioskop usai berdiskusi dengan Tim Pakar Satgas Penanganan Covid-19 dan kementerian terkait.
2. Di Tengah Pandemi, Singapura Buka 7.500 Lowongan Pekerjaan Sektor Kesehatan
Pandemi virus Corona Covid-19 yang melanda dunia membuat kebutuhan pekerja di sektor kesehatan meningkat drastis. Hal ini juga dialami oleh pemerintah Singapura.
Dilansir Anadolu Agency, Singapura menyediakan sekitar 7.500 pekerjaan dan 1.600 kesempatan pelatihan, dan pelatihan keterampilan hingga akhir 2021 pada sektor perawatan kesehatan untuk lulusan baru dan pencari kerja.
Baca Juga: 4 Tahap dan Cara Pemberian Vaksin Virus Corona ke Relawan
3. Tersedia di Rumah, ini 5 Bahan Alami untuk Obat Sakit Tenggorokan
Sakit tenggorokan biasanya disertai rasa kering atau gatal di bagian tenggorokan. Umumnya, kondisi ini bisa sembuh dengan sendiri, tapi Anda tetap memerlukan obat untuk sakit tenggorokan.
Karena, kondisi ini biasanya disebabkan oleh infeksi atau faktor lingkungan, seperti udara kering. Meskipun bukan masalah berbahaya, sakit tenggorokan bisa mengganggu aktivitas harian dan membuat seseorang tidak percaya diri.
4. Kenapa Orang Menyilangkan Kaki Saat Tahan Kencing? Ternyata ini Kata Ahli
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Mengubah Cara Pandang Masyarakat Terhadap Spa Leisure: Inisiatif Baru dari Deep Spa Group
-
Terobosan Baru Lawan Kebutaan Akibat Diabetes: Tele-Oftalmologi dan AI Jadi Kunci Skrining
-
5 Buah Tinggi Alkali yang Aman Dikonsumsi Penderita GERD, Bisa Mengatasi Heartburn
-
Borobudur Marathon Jadi Agenda Lari Akhir 2025
-
Waspada Konsumsi Minuman Soda Diet, Temuan Terbaru Sebut Risiko Penyakit Hati Naik hingga 60%
-
Inovasi Kedokteran Gigi yang Siap Ubah Layanan Kesehatan Mulut Indonesia
-
Waspada "Diabesity", Mengapa Indonesia Jadi Sarang Penyakit Kombinasi Diabetes dan Obesitas?
-
Gaya Hidup Modern Picu Kelelahan, Inovasi Wellness Mulai Dilirik Masyarakat Urban
-
Rahasia Anak Tumbuh Percaya Diri dan Kreatif, Jessica Iskandar Beberkan Kuncinya
-
BRIN Uji Rokok Elektrik: Kadar Zat Berbahaya Lebih Rendah, Tapi Perlu Pengawasan