Suara.com - Vitamin dan mineral merupakan mikronutrien yang penting, dan wanita lebih rentan terhadap kekurangan nutrisi daripada pria, terutama saat hamil atau menyusui.
Menyadur Insider, ada beberapa vitamin yang sangat baik bagi wanita. Namun, mengonsumsinya juga harus disesuaikan dengan usia, pola makan, dan kondisi tubuh serta faktor lainnya, misal:
- Vitamin B6: Vitamin ini dapat membantu mengurangi rasa mual saat kehamilan.
- Vitamin B9: Vitamin yang disebut asam folat ini dapat mencegah bayi lahir cacat.
- Vitamin B12: Nutrisi ini sangat penting untuk fungsi neuron yang membentuk sistem saraf. Tubuh wanita juga membutuhkannya untuk membuat sel darah merah.
- Vitamin D: Jenis vitamin ini penting untuk kesehatan tulang karena membantu tubuh menyerap kalsium.
Sumber vitamin D bisa didapat dari paparan sinar matahari. Namun, hanya ada sedikit sumber makanan yang mengandung vitamin D, yakni:
Kalsium
Selain tulang dan gigi yang kuat, kalsium juga penting untuk fungsi otot, saraf, dan jantung.
Zat besi
Zat besi sangat penting untuk pembuatan sel darah merah yang membantu tubuh mengangkut oksigen. Wanita yang sedang menstruasi sangat rentan terhadap kekurangan zat besi karena kehilangan darah setiap hari.
Sementara itu, apabila dikelompokan berdasarkan usia, vitamin yang perlu dikonsumsi antara lain:
Usia 20-an
Baca Juga: Ini Mengapa Anak-Anak dan Remaja Butuh Asupan Ekstrak Buah dan Multivitamin
Kalsium dan vitamin D sangat penting pada usia ini untuk mencegah osteoporosis di masa depan.
"Anda membutuhkan 1.000 miligram kalsium dan 400 hingga 800 satuan internasional (IU) vitamin D per hari," kata Rebecca Tonnessen, RDN, di Departemen Layanan Makanan & Nutrisi, Rumah Sakit Khusus Bedah.
Tonnessen juga merekomendasikan vitamin B12 dan asam folat, terutama saat sedang program KB.
Usia 30-an hingga 40-an
Tonnessen menganjurkan untuk makan lima atau enam porsi buah dan sayuran per hari. Selain itu, optimalkan dengan konsumsi multivitamin.
Usia 50-an ke atas
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar
-
Fakta Super Flu, Dipicu Virus Influenza A H3N2 'Meledak' Jangkit Jutaan Orang
-
Gigi Goyang Saat Dewasa? Waspada! Ini Bukan Sekadar Tanda Biasa, Tapi Peringatan Serius dari Tubuh
-
Bali Menguat sebagai Pusat Wellness Asia, Standar Global Kesehatan Kian Jadi Kebutuhan
-
Susu Creamy Ala Hokkaido Tanpa Drama Perut: Solusi Nikmat buat yang Intoleransi Laktosa
-
Tak Melambat di Usia Lanjut, Rahasia The Siu Siu yang Tetap Aktif dan Bergerak