Suara.com - Semakin masuk ke usia lanjut, tentunya butuh asupan suplemen dan vitamin agar tetap sehat. Tapi ada dua suplemen khusus yang sebaiknya dikonsumsi. Apa itu?
Sementara itu, mereka yang telah sembuh dari Covid-19 ternyata masih harus tetap cek kesehatan untuk mengantisipasi gejala jangka panjang. Dua berita tadi merupakan kabar terpopuler di kanal health Suara.com. Berikut kabar terpopuler lainnya.
1. Baik untuk Kesehatan Orang Usia 50 Tahun, Minum 2 Suplemen Ini Rutin!
Seiring bertambahnya usia, kebanyakan orang ingin hidup lama dan sehat. Olahraga teratur dan asupan nutrisi yang baik pun memengaruhi kesehatan seseorang, terutama seiring bertambahnya usia.
Orang dewasa yang lebih tua atau lansia membutuhkan lebih banyak kalsium dan vitamin D untuk membantu menjaga kesehatan tulang.
2. Studi Ungkap Varian Baru Virus Corona Berisiko Tingkatkan Kematian
Data penelitian awal menunjukkan, varian baru virus corona yang menyebar di Inggris kemungkinan berisiko lebih mematikan dibanding varian lainnya. Namun bukti dan data awal ini, menurut peneliti masih belum pasti dan kuat.
"Kami telah diberitahu hari ini bahwa selain menyebar dengan cepat, ditemukan beberapa bukti bahwa varian baru yang pertama kali menyebar di London dan Tenggara Inggris berkaitan dengan tingkat kematian yang lebih tinggi," ujar Perdana Menteri Inggris, Boris Johnson dalam konferensi pers, mengutip Live Science, Sabtu (23/1/2021).
Baca Juga: Begini Suasana Klub Malam di Wuhan yang Kembali Ramai
3. Update Covid-19 Dunia: Varian Baru Virus Corona Tingkatkan Risiko Kematian
Peperangan melawan pandemi Covid-19 belum usai, kasus baru Covid-19 Sabtu, (23/1/2021) pukul 09.00 WIB di dunia bertambah 646.464 kasus konfirmasi positif. Kini total Covid-19 dunia tembus lebih dari 89,7 juta kasus.
Dari sebagian orang yang dinyatakan positif Covid-19, dalam waktu sehari ada 15.756 orang yang tidak kuasa menahan ganasnya virus dan meregang nyawa. Kini total korban meninggal di dunia mencapai lebih dari 2,1 juta jiwa.
4. 7 Relawan Uji Klinis Vaksin di Bandung Positif Covid-19, Kok Bisa?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar