Suara.com - Olahraga rutin tidak hanya membuat Anda bugar, tetapi juga membantu Anda hidup lebih lama. Salah satunya olahraga berlari yang bisa memberikan banyak manfaat kesehatan.
Olahraga lari bisa memengaruhi tubuh Anda dari kepala sampai jari-jari kaki. Bahkan olahraga ini juga memengaruhi kebiasaan buang air Anda.
Berikut ini dilansir dari Bright Side, 5 efek rutin olahraga lari pada perubahan tubuh kita.
1. Kuku kaki menghitam
Saat olahraga lari, jari-jari kaki akan menyentuh bagian depan sepatu. Sepatu yang kekecilan dan kaus kaki ketat bisa menekan kuku kaki.
Kondisi yang sama juga akan terjadi jika kaki Anda bengkak. Sehingga hal ini bisa menyebabkan hematoma di bawah kuku, yang membuat kuku kaki menghitam.
2. Tubuh lebih pendek
Saat Anda berlari, tinggi dan volume cakram intervertebralis Anda berkurang. Kondisi ini terjadi karena kehilangan cairan dan kompresi sehingga Anda bisa kehilangan hampir 0,5 inci dari tinggi tubuh Anda. Beruntungnya, efek ini hanya bersifat sementara karena tinggi badan Anda akan cepat pulih.
3. Pendengaran lebih tajam
Baca Juga: Mutasi E484K Virus Corona Ditemukan di Indonesia, Bikin Vaksin Tak Efektif?
Berlari juga akan membantu meningkatkan aliran darah ke koklea, sekaligus meningkatkan aliran nutrisi dan oksigen dalam tubuh. Kondisi ini membantu memperlambat kausan sistem pendengaran dan menjaga kapiler, sel rambut dan sel saraf yang mengirimkan sinyal suara ke otak.
4. Ingin buang air besar
Berlari bisa melepaskan hormon di perut yang meningkatkan kontraksi di usus. Isi perut bisa mengubah selaput lendir saluran cerna. Selain itu, aliran darah ke usus berkurang yang menyebabkan kram dan buang air besar.
5. Suhu tubuh naik
Otot mendapatkan energi dengan membakar lemak dan karbohidrat sehingga membuat tubuh panas bersamaan dengan otot dan darah yang ikut memanas. Setelah itu, aliran darah ke kulit akan meningkat dan keringan akan mendinginkan tubuh.
Berita Terkait
-
5 Sepatu Running Harga Rp100 Ribuan: Lari Nyaman, Dompet Tetap Aman
-
5 Sepatu Running Murah Rp200 Ribuan yang Nyaman Dipakai, Awet, dan Anti Keseleo
-
Rahasia Lari Santai yang Bikin Bugar, Menyenangkan, dan Mendukung UMKM Lokal!
-
Belajar Jaga Bumi di Event Lari Internasional di Bali
-
Apakah Sepatu Reebok Bisa buat Lari? Ini Rekomendasi Seri yang Worth It Dibeli
Terpopuler
- 7 Sunscreen Terbaik untuk Flek Hitam Usia 50 Tahun, Atasi Garis Penuaan
- Sosok Profesor Kampus Singapura yang Sebut Pendidikan Gibran Cuma Setara Kelas 1 SMA
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
Pilihan
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
-
Istri Thom Haye Keram Perut, Jadi Korban Perlakuan Kasar Aparat Keamanan Arab Saudi di Stadion
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Kemera Terbaik, Mudah Tapi Bisa Diandalkan
-
Kontroversi Penalti Kedua Timnas Indonesia, Analis Media Arab Saudi Soroti Wasit
Terkini
-
9.351 Orang Dilatih untuk Selamatkan Nyawa Pasien Jantung, Pecahkan Rekor MURI
-
Edukasi PHBS: Langkah Kecil di Sekolah, Dampak Besar untuk Kesehatan Anak
-
BPA pada Galon Guna Ulang Bahaya bagi Balita, Ini yang Patut Diwaspadai Orangtua
-
Langsung Pasang KB Setelah Menikah, Bisa Bikin Susah Hamil? Ini Kata Dokter
-
Dana Desa Selamatkan Generasi? Kisah Sukses Keluarga SIGAP Atasi Stunting di Daerah
-
Mulai Usia Berapa Anak Boleh Pakai Behel? Ria Ricis Bantah Kabar Moana Pasang Kawat Gigi
-
Varises Mengganggu Penampilan dan Kesehatan? Jangan Panik! Ini Panduan Lengkap Mengatasinya
-
Rahasia Awet Muda Dibongkar! Dokter Indonesia Bakal Kuasai Teknologi Stem Cell Quantum
-
Belajar dari Kasus Ameena, Apakah Permen Bisa Membuat Anak Sering Tantrum?
-
Bukan Sekadar Gadget: Keseimbangan Nutrisi, Gerak, dan Emosi Jadi Kunci Bekal Sehat Generasi Alpha