Suara.com - Selulit salah satu masalah kulit yang cukup mengganggu penampilan seseorang. Selulit adalah timbunan lemak di bawah kulit yang biasanya muncul di bagian paha, panggul, pantat, dan perut.
Masalah kulit ini bisa ditangani dengan penggunaan salep atau perawatan kulit di klinik. Tapi, beberapa orang mungkin ingin perawatan alami dan murah untuk mengatasi selulit.
Berikut ini dilansir dari Bright Side, 5 cara mengatasi selulit di rumah yang hanya membutuhkan waktu sekitar 1 jam setiap harinya selama sebulan.
1. Mandi air garam laut
Larutkan 200-500 gram garam laut ke dalam bak mandi atau bathtub Anda yang berisi air hangat. Jika Anda ingin mendapatkan manfaat lebih untuk mengatasi selulit, tambahkan lebih banyak garam.
Lalu, rendam tubuh Anda hingga panggul ke bawah ke dalam air hangat dengan campuran garam laut tersebut. Setelah itu, Anda bisa membilaskan atau biarkan tubuh Anda berendam air garam selama 30 menit lagi.
Anda juga bisa mengakhirinya dengan memberikan pijat dengan tekanan ringan. Umumnya, durasi berendam cukup 15-20 menit, tapi Anda bisa melakukannya lebih singkat bila mengalami iritasi kulit.
2. Lulur tubuh organik
Lulur atau scrub tubuh alami bisa membantu meningkatkan sirkulasi darah, membuat kulit lebih halus dan sehat. Anda bisa menggunakan 1 cangkir kopi bubuk dengan 1 cangkir gula atau garam dan tambahkan beberapa tetes minyak zaitun.
Baca Juga: Virus Corona Covid-19 Bisa Picu Gejala Ringan dan Parah, Ini Bedanya!
Oleskan scrub alami itu ke seluruh tubuh Amda. Pijat dengan gerakan memutar dari bawah ke atas. Gosok bagian kulit yang mengalami selulit menggunakan scrub alami ini Sebanyak dua kali seminggu ketika mandi.
3. Minyak zaitu atau minyak ikan
Minyak zaitu dan minyak ikan kaya akan asam lemak tak jenuh yang bisa membantu tubuh mengatur metabolisme lipid sekaligus melembapkan kulit dan meningkatkan kekencangannya.
Anda bisa minum 1 sendok teh minyak zaitun extra virgin setiap pagi. Sedangkan untuk minyak ikan, Anda bisa mengonsumsinya satu bulan dalam setahun untuk mengatasi selulit.
4. Minuman penambah metabolisme
Pakar nutrisi mengatakan jahe salah satu produk makanan terbaik untuk membantu menurunkan berat badan. Selain itu, jahe juga bisa mengurangi pembengkakan dengan membuang kelebihan cairan dari tubuh.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar
-
Fakta Super Flu, Dipicu Virus Influenza A H3N2 'Meledak' Jangkit Jutaan Orang
-
Gigi Goyang Saat Dewasa? Waspada! Ini Bukan Sekadar Tanda Biasa, Tapi Peringatan Serius dari Tubuh
-
Bali Menguat sebagai Pusat Wellness Asia, Standar Global Kesehatan Kian Jadi Kebutuhan
-
Susu Creamy Ala Hokkaido Tanpa Drama Perut: Solusi Nikmat buat yang Intoleransi Laktosa