Suara.com - Selain dikenal sebagai bumbu pelengkap masakan, ternyata bawang putih memiliki banyak khasiat atau manfaat kesehatan. Apa saja manfaat bawang putih yang perlu diketahui?
Dalam artikel ini, akan dibahas mengenai manfaat bawang putih untuk kesehatan tubuh. Yuk, simak!
Bukan dalam bentuk bawang putih langsung, namun konsumsi suplemen ekstrak bawang putih dapat membantu Anda untuk menurunkan tekanan darah serta kolesterol. Secara reguler, konsumsi suplemen ini dan lihat hasilnya pada profil kolesterol serta penurunan tekanan darah Anda.
Mencegah Serangan Flu
Konsumsi rutin bawang putih dalam periode waktu tertentu dapat membantu Anda mencegah dan mengurangi resiko terjangkit flu. Hal ini disampaikan dalam salah satu studi oleh American Family Physician. Jadi menghadapi musim pancaroba sekarang ini, bawang putih dadi opsi yang menarik.
Sebuah penelitian yang dipublikasikan di salah satu jurnal Cancer Prevention Research menyatakan bahwa konsumsi bawang putih secara rutin dapat menurunkan resiko kanker paru yang dimiliki seorang. Penurunannya cukup besar hingga pada angka 44%.
Efek Detoksifikasi
Baca Juga: Terhindar dari Berbagai Penyakit, Ini 7 Makanan Penurun Kolesterol
Karena memiliki kandungan Sulfur di dalamnya, bawang putih juga dapat membantu tubuh melakukan detoksifikasi. Dalam dosis cukup, Sulfur dapat membantu memberikan proteksi dan perlindungan dari racun metal yang mungkin saja ada di dalam tubuh.
Kebiasaan yang buruk seperti konsumsi minuman beralkohol dalam waktu panjang dapat membuat hati keracunan. Bawang putih, dalam hal ini mengandung Diallyl Disulfide yang dapat membantu melindungi hati dengan melawan stres oksidatif. Hal ini disebabkan oleh Etanol yang ada dalam minuman beralkohol.
Ketika dikonsumsi secara rutin, ekstrak bawang putih dapat membantu menurunkan defisiensi estrogen yang menyebabkan osteoporosis. Sedikit mengejutkan memang, tapi manfaat yang cukup baik, kan?
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Tak Perlu ke Luar Negeri, Indonesia Punya Layanan Bedah Robotik Bertaraf Internasional
-
Hari Gizi Nasional: Mengingat Kembali Fondasi Kecil untuk Masa Depan Anak
-
Cara Kerja Gas Tawa (Nitrous Oxide) yang Ada Pada Whip Pink
-
Ibu Tenang, ASI Lancar: Kunci Menyusui Nyaman Sejak Hari Pertama
-
Kisah Desa Cibatok 1 Turunkan Stunting hingga 2,46%, Ibu Kurang Energi Bisa Lahirkan Bayi Normal
-
Waspada Penurunan Kognitif! Kenali Neumentix, 'Nootropik Alami' yang Dukung Memori Anda
-
Lompatan Layanan Kanker, Radioterapi Presisi Terbaru Hadir di Asia Tenggara
-
Fokus Turunkan Stunting, PERSAGI Dorong Edukasi Anak Sekolah tentang Pola Makan Bergizi
-
Bukan Mistis, Ini Rahasia di Balik Kejang Epilepsi: Gangguan Listrik Otak yang Sering Terabaikan
-
Ramadan dan Tubuh yang Beradaptasi: Mengapa Keluhan Kesehatan Selalu Datang di Awal Puasa?