Suara.com - Kolesterol tinggi adalah suatu kondisi yang terjadi ketika kadar kolesterol dalam darah Anda melebihi batas normal dan memicu berbagai masalah kesehatan, termasuk penyakit jantung dan stroke. Kolesterol tinggi umumnya tidak menimbulkan rasa sakit. Lantas, adakah ciri-ciri kolesterol yang sering diabaikan atau jarang segera disadari? Simak ulasannya berikut ini.
Melansir dari situs Everyday Health, Senin (25/4/2022), menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC), penyakit jantung adalah penyebab utama kematian di Amerika Serikat, dan stroke adalah penyebab utama kelima.
Diketahui, kolesterol adalah zat lemak padat yang ditemukan di setiap sel tubuh manusia, dan dianggap penting untuk banyak fungsi penunjang kehidupan. Adapun fungsinya yakni membantu tubuh Anda membuat hormon dan vitamin D. Selain itu, kolesterol juga ditemukan dalam senyawa yang dibuat tubuh Anda untuk membantu Anda mencerna makanan, seperti empedu.
Kolesterol terbagi dalam dua jenis, yaitu low-density lipoprotein (LDL) dan high-density lipoprotein (HDL). Low-density lipoprotein (LDL) ini berkontribusi pada penumpukan plak lemak, sedang high-density lipoprotein (HDL) melindungi dari penyakit jantung dan stroke.
Ciri-Ciri Kolesterol Tinggi
Ada beberapa ciri-ciri kolesterol tinggi yang penting untuk Anda ketahui. Adapun cirinya yakni sebagai berikut:
1. Mudah lelah
Salah satu ciri kolesterol tinggi yaitu mudah lelah. Hal tersebut terjadi akibat dari keluarnya plak pada pembuluh darah yang disebabkan oleh kadar kolesterol yang tinggi yang sehingga aliran darah ke seluruh jaringan tubuh jadi berkurang.
2. Sering mengantuk
Baca Juga: 4 Makanan Lebaran yang Picu Kenaikan Kolesterol, Batasi Konsumsinya Ya!
Sering mengantuk juga salah satu ciri kolesterol tinggi. Hal ini disebabkan karena adanya sumbatan di pembuluh darah. Sering mengantuk juga disebabkan berkurangnya aliran darah yang membawa 02 (oksigen) ke otak.
3. Nyeri kaki
Nyeri kaki juga jadi salah satu ciri bahwa tingkat kolesterol Anda tinggi. Hal ini disebabkan adanya penumpukan plak pada pembuluh darah di dalam kaki, bahkan hal ini menimbulkan rasa nyeri atau sakit di bagian kaki.
4. Tengkuk pegal-pegal
Ciri berikutnya yang perlu diketahui bahwa tingkat kolesterol Anda tinggi yaitu tengkuk yang terasa pegal-pegal. Kondisi tersebut disebabkan karena adanya penumpukan plak pada pembuluh darah di area leher. Hal ini berdampak aliran darah di leher yang menuju ke otak menjadi terhambat.
5. Dada Nyeri
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa
-
Timbangan Bukan Segalanya: Rahasia di Balik Tubuh Bugar Tanpa Obsesi Angka
-
Terobosan Baru Atasi Kebutaan: Obat Faricimab Kurangi Suntikan Mata Hingga 75%!
-
5 Pilihan Obat Batu Ginjal Berbahan Herbal, Aman untuk Kesehatan Ginjal dan Ampuh
-
Catat Prestasi, Tiga Tahun Beruntun REJURAN Indonesia Jadi Top Global Distributor
-
Mengenal UKA, Solusi Canggih Atasi Nyeri Lutut dengan Luka Minimal
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?
-
Sakit dan Trauma Akibat Infus Gagal? USG Jadi Solusi Aman Akses Pembuluh Darah!
-
Dokter Ungkap Fakta Mengejutkan soal Infertilitas Pria dan Solusinya
-
Mitos atau Fakta: Biopsi Bisa Bikin Kanker Payudara Menyebar? Ini Kata Ahli