Suara.com - Kebanyakan orang menganggap hobi hanya sekedar kegiatan melepas penat dari padanya aktivitas. Padahal hobi bisa juga loh dijadikan sumber matapencarian atau sumber penghasilan.
Head of Marketing Growth Shopee Indonesia, Monica Vionna menyebut fenomena ini sebagai hobi yang dibayar, yang ia nilai sebagai pekerjaan yang paling menyenangkan yang bisa digeluti.
"Karena hobi merupakan sebuah kegiatan yang dilakukan oleh seseorang berdasarkan kesukaan, ternyata banyak hal yang dapat kita temukan untuk mewujudkan impian tersebut," ujar Monica melalui keterangan yang diterima suara.com, Selasa (31/5/2022).
Berikut ini inspirasi daftar hobi yang bisa jadi sumber penghasilan menurut Monica yang bisa dicoba, dan ia bahas dalam diskusi kampanye 6.6 Rumah & Hobi Sale, sebagai berikut:
1. Eksperimen Resep Masakan
Bagi yang memiliki hobi memasak, jika ditekuni lebih serius bisa menghasilkan uang, khususnya bagi yang hobi mencoba resep masakan viral dengan cita rasa lezat, dan nikmat.
Apapun jenis masakannya baik itu dessert atau makanan penutup maupun masakan berat. Bisa dimulai dengan berjualan kepada kerabat dan saudara terdekat.
Sebagai catatan, tidak ada bisnis yang bisa bertumbuh tanpa memiliki koneksi di awal. Jadi jangan terburu-buru untuk mengincar pasar yang besar, tawarkan kualitas dan rasa yang memang disukai.
2. Menggambar Lukisan dan Bakat Desain
Baca Juga: 5 Manfaat Hobi Menggambar, Jadi Media Berekspresi dan Tingkatkan Kreativitas
Berbekal kepiawaian menggambar, melukis, bahkan mendesain dapat menjadi potensi besar dalam menciptakan ladang bisnis untuk diri sendiri. Apalagi tren desain saat ini sudah semaiin berkembang.
Tapi kemampuan ini tidak melulu menjual lukisan, tapi bisa mencoba media lain seperti lukisan untuk cover buku, bantal, sprei dan pajangan rumah lainnya agar semakin berkesan dan aesthetic.
Atau dapat juga menambahkan sketsa unik untuk talenan, tutup toples dan peralatan rumah lainnya yang dari kayu.
3. Menjahit dan Membuat Kerajinan Tangan
Menjahit adalah jenis usaha yang sangat fleksibel karena bisa dilakukan oleh siapapun dan dari rumah. Apalagi jika bisa membuat barang-barang jadi lebih menarik dengan kemampuan menjahit selain membuat baju, sarung bantal, sprei, dan pakaian lainnya.
Jahit juga bibjat lebih berkesan, dengan membuat bordir nama atau bunga untuk tas bekal makanan, handuk, dan cover bantal, ataupun membuat taplak meja dan sarung botol minum yang dipadukan dengan ornamen manik-manik dan payet.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar
-
Fakta Super Flu, Dipicu Virus Influenza A H3N2 'Meledak' Jangkit Jutaan Orang
-
Gigi Goyang Saat Dewasa? Waspada! Ini Bukan Sekadar Tanda Biasa, Tapi Peringatan Serius dari Tubuh
-
Bali Menguat sebagai Pusat Wellness Asia, Standar Global Kesehatan Kian Jadi Kebutuhan
-
Susu Creamy Ala Hokkaido Tanpa Drama Perut: Solusi Nikmat buat yang Intoleransi Laktosa
-
Tak Melambat di Usia Lanjut, Rahasia The Siu Siu yang Tetap Aktif dan Bergerak