Suara.com - YouTuber Ria Ricis mengaku merasa insecure akibat muncul jerawat akibat perubahan hormon di kehamilannya yang sudah menginjak trimester ketiga.
"Udah hamil besar, aku tuh tipe orang yang jerawat dikit tuh kayak (merasa) 'aku jelek ya'. Iya, termasuk insecure," kata Ria Ricis, dikutip dari YouTube MOP Channel pada Selasa (14/6/2022).
Untungnya, sang suami Teuku Ryan selalu menenangkannya dan menjadi support system-nya di segala kondisi.
"Kamu tuh enggak ada yang berubah. Kan lebih bagus natural, terus nge-support 'kamu tuh enggak gendut, kamu enggak item'. Kamu tuh tetap cantik," balas Teuku Ryan.
Jerawat yang muncul selama kehamilan memang dapat menganggu penampilan. Tetapi, ini adalah perubahan alami yang hampir dialami oleh sebagian besar ibu hamil.
Dilansir dari Alodokter, pertumbuhan jerawat saat hamil bisa disebabkan oleh beberapa hal. Namun, pemicu utamanya adalah peningkatan kadar hormon androgen.
Androgen merupakan hormon yang merangsang kulit untuk memproduksi lebih banyak minyak di wajah, yang disebut sebum.
Kelebihan sebum dapat membuat bakteri berkembang lebih cepat, terlebih jika pori-pori kulit tersumbat sehingga banyak sel kulit mati yang mengelilingi folikel rambut.
Akibatnya, kulit mengalami peradangan dan memicu munculnya jerawat.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Bekas Jerawat, Bisa Pakai 8 Bahan Alami Ini!
Kebersihan kulit juga menjadi penyebab lain munculnya jerawat. Wanita hamil yang malas membersihkan wajah atau tidak membersihkan wajah secara benar, terutama setelah menggunakan makeup, berisiko tinggi memiliki jerawat.
Kondisi munculnya jerawat pada ibu hamil bisa diperburuk dengan stres.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Apoteker Kini Jadi Garda Terdepan dalam Perawatan Luka yang Aman dan Profesional
-
Dont Miss a Beat: Setiap Menit Berharga untuk Menyelamatkan Nyawa Pasien Aritmia dan Stroke
-
Jangan Tunggu Dewasa, Ajak Anak Pahami Aturan Lalu Lintas Sejak Sekarang!
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa
-
Timbangan Bukan Segalanya: Rahasia di Balik Tubuh Bugar Tanpa Obsesi Angka
-
Terobosan Baru Atasi Kebutaan: Obat Faricimab Kurangi Suntikan Mata Hingga 75%!
-
5 Pilihan Obat Batu Ginjal Berbahan Herbal, Aman untuk Kesehatan Ginjal dan Ampuh
-
Catat Prestasi, Tiga Tahun Beruntun REJURAN Indonesia Jadi Top Global Distributor
-
Mengenal UKA, Solusi Canggih Atasi Nyeri Lutut dengan Luka Minimal
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?