Gerakan sendi menjadi terbatas, misalnya saat melipat lutut atau mengangkat lengan, tidak seleluasa biasanya.
6. Sensasi panas atau nyeri berdenyut
Tanda ini bisa mengarah pada radang sendi atau infeksi jika disertai demam.
7. Kelelahan atau rasa nyeri yang menjalar
Rasa sakit yang menjalar ke otot atau tulang di sekitarnya juga bisa menjadi gejala nyeri sendi kronis.
Pencegahan Lebih Baik daripada Pengobatan
Prachi menyarankan untuk segera berkonsultasi ke dokter ortopedi atau fisioterapis jika merasakan gejala-gejala tersebut. Selain itu, upaya pencegahan dapat dilakukan melalui:
- Rutin olahraga ringan seperti berjalan kaki, yoga, atau bersepeda minimal 3 kali seminggu
- Menjaga berat badan ideal untuk mengurangi tekanan pada sendi
- Konsumsi makanan tinggi kalsium dan vitamin D, serta berjemur di pagi hari
- Minum air putih minimal 10–12 gelas sehari agar sendi tetap terlumasi
- Memperhatikan postur tubuh saat duduk, berdiri, dan mengangkat beban
- Menghindari gerakan tiba-tiba yang membebani sendi
- Menjauhi rokok dan alkohol yang dapat menurunkan kepadatan tulang
Perubahan kecil dalam rutinitas harian terbukti mampu mengurangi risiko nyeri sendi jangka panjang dan menjaga mobilitas tetap optimal hingga usia lanjut.
Berita Terkait
-
Osteoartritis Mengintai, Gaya Hidup Modern Bikin Sendi Cepat Renta: Bagaimana Solusinya?
-
Ngilu Sendi saat Musim Hujan dan di Ruang Ber-AC, Benarkah Tanda Alergi Dingin?
-
Dave Hendrik Alami Permasalahan Nyeri Sendi, Menurunnya Jumlah Kolagen di Tubuh Jadi Penyebabnya?
-
Memiliki Riwayat Asam Urat? Ini Dia 5 Makanan yang Bisa Memperparah Asam Urat Anda
-
Pola Makan Tepat untuk Penderita Asam Urat: Sayuran yang Aman Dikonsumsi
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Jangan Tunggu Dewasa, Ajak Anak Pahami Aturan Lalu Lintas Sejak Sekarang!
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa
-
Timbangan Bukan Segalanya: Rahasia di Balik Tubuh Bugar Tanpa Obsesi Angka
-
Terobosan Baru Atasi Kebutaan: Obat Faricimab Kurangi Suntikan Mata Hingga 75%!
-
5 Pilihan Obat Batu Ginjal Berbahan Herbal, Aman untuk Kesehatan Ginjal dan Ampuh
-
Catat Prestasi, Tiga Tahun Beruntun REJURAN Indonesia Jadi Top Global Distributor
-
Mengenal UKA, Solusi Canggih Atasi Nyeri Lutut dengan Luka Minimal
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?
-
Sakit dan Trauma Akibat Infus Gagal? USG Jadi Solusi Aman Akses Pembuluh Darah!
-
Dokter Ungkap Fakta Mengejutkan soal Infertilitas Pria dan Solusinya