Suara.com - Capres nomor urur 1 Anies Baswedan menyampaikan bela sungkawa atas wafatnya istri Habib Rizieq Shihab (HRS) Syarifah Fadlun binti Yahya, Sabtu (16/12/2023).
Pernyataan bela sungkawa disampaikan Anies begitu mendarat di Morowali, Sulawesi Tengah, untuk melanjutkan kampanye.
“Tadi kami ketika mendarat di Morowali mendapatkan kabar bahwa istri dari Habib Rizieq wafat, kami menyampaikan turut ini berbela sungkawa, mendoakan. InsyaAllah Almarhumah, saat wafatpun, wafat dalam keadaan khusnul khotimah,” kata Anies.
Anies menambahkan, almarhumah merupakan sosok yang menemani perjalanan HRS selama bertahun-tahun.
“Almarhumah seorang yang menemani perjalanan dakwah dari Habib Rizieq selama bertahun-tahun,” lanjut Gubernur DKI Jakarta 2017-2022 itu.
Ia pun mendoakan almarhumah ditempatkan di tempat yang mulia di sisiNya, dan keluarga diberikan ketabahan dan kekuatan dalam melewati masa duka ini.
“InsyaAllah wafat dalam keadaan husnul khatimah, ditempatkan di tempat yang mulia disisi-Nya dan keluarga diberikan ketabahan dan kekuatan untuk melewati masa yang tidak ringan ini,” tandas Anies.
Berita Terkait
-
Teriakan "Anies Presiden" Sambut Kedatangan Anies Baswedan di Morowali
-
Respons Anies Soal 'Etik Ndasmu': Emang Etika Dari Kepala, Yang Bawah Ikut Aja
-
Sampaikan Duka Cita, Anies Kenang Mendiang Syarifah Fadlun Setia Dampingi Habib Rizieq Berdakwah
-
Istri Habib Rizieq Meninggal, CO-Capten Timnas AMIN Hingga Bachtiar Nasir Datang Melayat Ke Rumah Duka
-
Ditinggal Istri Tercinta, Rizieq Shihab Setia Dampingi Syarifah Dari Sakit Hingga Detik Akhir
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024