Suara.com - Pasangan Bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) belakangan sudah kerap melakukan berbagai kegiatan di Jakarta. Mulai dari menemui warga hingga menerima dukungan dari elemen masyarakat.
Ridwan Kamil mengklaim, berbagai kegiatan itu tak melanggar aturan kampanye. Sebab, ia tak melakukan kampanye dengan mengajak memilihnya atau mencoblos pasangan RIDO saat hari pemungutan suara 27 November nanti.
"Definisi kampanye itu kalau sudah ada nomor dan ada kalimat coblos," kata Ridwan Kamil di Kemayoran, Senin (16/9/2024).
"Maaf ya ini simulasi, 'Coblos nomor 10'. Nah itu kalau ada Dalam Sosialisasi kalimat itu namanya sudah kampanye," tambah dia.
RK menyebut kegiatannya saat ini adalah sosialisasi. Kampanye nantinya akan dilakukan sesuai jadwal dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan ketika ia sudah ditetapkan sebagai Cagub beserta nomor urutnya.
"Kampanye akan dimulai tanggal 25 saat nomor sudah ditemukan. Kalau sekarang Namanya sosialisasi," ucapnya.
Dalam kegiatan hari ini, RK juga menemui kelompok relawan Jaran Emas. Dalam kesempatan itu, ia juga tak melakukan kampanye karena hanya memperkenalkan dirinya.
"Tadi kan saya perkenalan ya Siapa saya, kakek saya, bapak saya, pengalaman saya, rencana saya, tapi kan gak ada kata coblos nomor," katanya.
Baca Juga: JIS Stadion Bagus Tapi Transportasinya Bermasalah, Rano Karno: Akan Kita Selesaikan
Berita Terkait
-
JIS Stadion Bagus Tapi Transportasinya Bermasalah, Rano Karno: Akan Kita Selesaikan
-
Bukan Cuma Minta Dukungan, Ridwan Kamil Ingin Serap Ilmu saat Bertemu Anies Baswedan
-
Ingin Tiru Bali, Ridwan Kamil Mau Bikin Gapura Tiap Gang Di Jakarta
-
Target Ridwan Kamil Menang Telak Satu Putaran, Bakal Contek Kampanye 'Oke Gas' Ala Prabowo-Gibran
-
Ngaku Pernah Digaji Sutiyoso Dan Foke Selama 7 Tahun, RK: Tugas Saya Tiap Kamis Datang Ke Jakarta
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024