Suara.com - Sebanyak 18 negara akan hadir pada kegiatan "Seal Raja Ampat" yang akan berlangsung pertengahan bulan Juni mendatang di Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat.
Panglima Kodam XVII Cenderawasih Mayjen TNI Christian Zebua kepada Antara di Jayapura, Minggu (25/5/2014) menyatakan kepastian kehadiran peserta dari 18 negara itu sudah disampaikan ke panitia lokal di Raja Ampat.
Pangdam Cenderawasih Mayjen Christian Zebua mengatakan di antara negara-negara peserta "Seal Raja Ampat" beberapa membawa serta kapal-kapal dari negaranya.
"Namun berapa banyak negara dan kapal yang ikut berparade pada puncak kegiatan pihaknya belum mengetahui dengan pasti," aku Zebua.
Ketika ditanya tentang sejauh mana persiapan kegiatan tersebut, ia mengatakan, saat ini pihaknya sedang berupaya menyelesaikan berbagai sarana penunjang fasilitas mandi cuci kakus (mck), lapangan upacara dan sarana fisik lainnya.
Karena itulah saat ini Kodam XVII Cenderawasih sudah mengerahkan satu satuan setingkat kompi (ssk) anggota zeni untuk mempercepat proses pengerjaannya.
"Mudah-mudahan awal bulan Juni mendatang semua sudah selesai," kata Pangdam Cenderawasih seraya menambahkan, anggota yang dikerahkan itu bekerja siang malam secara bergiliran.
Kawasan Raja Ampat yang terkenal dengan pulau-pulaunya itu memiliki keindahan alam bawah laut yang sudah terkenal ke seluruh dunia dan untuk mencapai daerah itu terlebih dahulu harus singgah di Sorong kemudian melanjutkan perjalanan dengan kapal atau perahu motor sekitar tiga jam perjalanan. (Antara)
Tag
Berita Terkait
-
Tetapkan 3 Titik Berat Pengamanan, Menhan Sjafrie Ungkap Strategi 'Smart Approach' di Papua
-
Bahas Soal Papua, Komisi I DPR Gelar Rapat Tertutup dengan Menhan dan Panglima TNI
-
KPK Periksa Tiga Kepala Distrik Terkait Korupsi Dana Operasional di Papua
-
KPK Panggil 3 Kepala Distrik Terkait Kasus Korupsi Dana Operasional Papua
-
IUP Raja Ampat Terbit Sebelum Bahlil Lahir, Pakar: Pencabutan 4 Izin Langkah Tepat
Terpopuler
- 6 Mobil Terbaik untuk Lansia: Fitur Canggih, Keamanan dan Kenyamanan Optimal
- 10 Mobil Mini Bekas 50 Jutaan untuk Anak Muda, Sporty dan Mudah Dikendarai
- 5 Tablet RAM 8 GB Paling Murah yang Cocok untuk Multitasking dan Berbagai Kebutuhan
- 6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
- Jesus Casas dan Timur Kapadze Terancam Didepak dari Bursa Pelatih Timnas Indonesia
Pilihan
-
OJK Lapor Bunga Kredit Perbankan Sudah Turun, Cek Rinciannya
-
Profil PT Abadi Lestari Indonesia (RLCO): Saham IPO, Keuangan, dan Prospek Bisnis
-
Profil Hans Patuwo, CEO Baru GOTO Pengganti Patrick Walujo
-
Potret Victor Hartono Bos Como 1907 Bawa 52 Orang ke Italia Nonton Juventus
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
Terkini
-
Doa Hari Guru Nasional 2025 PDF Resmi dari Kementerian Agama
-
4 Tips Menurunkan Berat Badan untuk Ibu Menyusui yang Efektif
-
Destinasi Wisata Garut, Hotel ini Tawarkan Pemandangan 3 Gunung hingga Aktivitas Menarik Nataru
-
5 Rekomendasi Serum Azelaic Acid untuk Kulit Berjerawat dan Sensitif, Mulai Rp75 Ribu
-
7 Rekomendasi Skincare Whitening BPOM yang Aman Mencerahkan Kulit
-
Apakah Hari Guru Nasional 25 November Siswa Sekolah Libur? Ini Aturan SKB 3 Menteri
-
10 Cara Efektif Mencegah Anak Menjadi Pelaku Bullying
-
7 Rekomendasi Bedak untuk Makeup Flawless di Kulit Sawo Matang Usia 40 Tahun
-
Apa Arti Mimpi Hamil tapi Belum Menikah Menurut Islam? Ternyata Ini Maknanya
-
Perjalanan Noera: Dari Produk Rumahan Jadi Brand Kecantikan Nasional yang Inovatif