Suara.com - Penjualan sex toys "Hot Octopuss" di Inggris meningkat dua kali lipat sejak awal digelarnya Piala Dunia 2014, pekan lalu. Dan angka ini meningkat setelah Sabtu (14/6/2014) Inggris kalah 1-2 dari Italia. Para pendukung tim Inggris diduga melampiaskan rasa frustasi mereka pada mainan khusus orang dewasa ini.
Jauh dari daratan Inggris, anggota Timnas Inggris harus menghadapi semua itu tanpa para wife and girlfriends (WAGs) di samping mereka. Untuk mengatasi hal ini "Hot Octopuss" dan teman sejenisnya, PULSE pun akan dikirim untuk mereka.
"Hot Octopuss" dan "PULSE" adalah sex toys khusus untuk lelaki ini disebut sebagai penemuan terbaru di abad ke-21 ini. Dua piranti khusus orang dewasa ini sekaligus mematahkan mitos yang berkembang saat ini, yakni sex toys hanya untuk perempuan.
Dan ternyata banyak lelaki, di Inggris tentunya, yang merasakan manfaat dari keduanya. Banyak lelaki yang mengaku "Hot Octopuss" membantu mereka mengatasi disfungsi ereksi, sekaligus sebagai alat untuk melepaskan stres.
Adam Lewis, salah seorang penemu "Hot Octopuss" yang juga terlibat dalam merancang PULSE mengatakan telah menerima ulasan positif dari banyak laki-laki di seluruh dunia tentang manfaat yang irasakan dari Pulse dan "Hot Octopuss". Ia berharap, pengiriman PULSE untuk semua pemain Inggris akan berdampak positif pada pertandingan hari Kamis (19/6/2014) mendatang.
"Kami senang bahwa produk ini bekerja dengan baik di Piala Dunia. Setiap orang tahu seperti mereka (pemain timnas, red) harus berjuang tanpa WAG. Jadi kami berpikir akan mengirimi PULSE untuk setiap pemain di kamp pelatihan di Brasil," ujarnya. (femalefirst.co.uk)
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Kontroversi Gus Elham: Apa Sebenarnya Makna Panggilan Gus untuk Anak Laki-laki Kiai?
-
Cari Bedak Wudhu Friendly? Ini 6 Pilihan Halal yang Aman untuk Ibadah
-
Lonjakan Kasus Flu di Perkotaan, Benarkah Dipicu Perubahan Iklim?
-
MU+KU, Wajah Baru Retail Fashion yang Mengangkat Brand Lokal Berkualitas
-
15 Tips agar Aroma Parfum Tahan Lama di Kulit, Wangi Sepanjang Hari
-
Apa Itu Zero Growth? Konon Katanya Bakal Diterapkan untuk Pembukaan CPNS 2026
-
Bukan Cuma Gaya, Grooming Jadi Kunci Percaya Diri Pria Modern: Begini Caranya
-
Bayaran Syuting Amanda Manopo, Akui Siap Support Finansial kalau Kenny Austin Sepi Job
-
Kapan Libur Sekolah Semester Ganjil 2025/2026? Cek Jadwalnya di Sini dan Rencanakan Liburanmu
-
7 Rekomendasi Parfum untuk Hijabers, Tahan Lama Dipakai Aktivitas Outdoor