Mona Ratuliu. (Suara.com/Dinda Rahmawati)
Setiap orang pasti memiliki kenangan masa kecil yang tak terlupakan. Begitu juga dengan artis cantik Mona Ratuliu.
Mona mengaku, saat kecil dirinya senang bermain-main di sungai dengan air yang jernih. Namun kini, ia merasa sedih melihat generasi sekarang yang tak bisa merasakan jernihnya sungai.
"Dulu waktu kecil rumahku di Bogor. Aku sering main-main di sungai, airnya jernih sekali. Sekarang, udah susah banget nemuin sungai dengan air jernih. Banyak sungai yang sudah tercemar," kata Mona dalam acara peluncuran Project Sunlight PT. Unilever Indonesia, di Jakarta, Selasa (12/11/2014).
Seiring berkembangnya zaman, kondisi lingkungan, khususnya sungai memang sudah tak sama lagi.
"Sekarang sungai sudah jarang ada yang bersih. Apalagi di Jakarta, hampir semua keruh dan bau. Saya jadi sedih," ungkapnya.
Istri dari Indra Brasco ini juga membandingkan sungai-sungai di Indonesia dengan sungai di negara lain, seperti Bangkok.
"Di Bangkok meskipun tidak jernih, tapi airnya tidak bau. Padahal kondisinya hampir sama kaya Jakarta. Tapi mereka bisa mengelola, sampai bisa dijadikan obyek wisata," ujar ibu dua anak ini.
Mona juga menyatakan kepeduliannya pada keadaan sungai di Indonesia, khususnya di Jakarta. Dirinya berharap, bahwa masyarakat Indonesia mau sama-sama bergerak membuat perubahan.
"Semakin banyak yang peduli dan bertindak, maka semakin besar pula perubahan yang bisa terjadi. Ini PR kita bersama," kata Mona.
Tag
Komentar
Berita Terkait
-
Kabar Terkini Pemain Sinetron Lupus Milenia, Sinetron Remaja Populer di Tahun 2000-an
-
Detik-detik Ayah Indra Brasco Meninggal Dunia, Bersyukur Bisikkan Kalimat Tauhid
-
Cara Unik Mona Ratuliu Kritik Pemerintah, Sebut Hubungan Rakyat dan Negara Bak "Toxic Relationship"
-
40 Hari Kepergian Ayah, Mona Ratuliu Masih Diliputi Duka Mendalam
-
Tuai Pro dan Kontra, Kesha Ratuliu Putuskan KB Steril di Usia 26 Tahun
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?