Suara.com - Apakah Anda termasuk mereka yang mengutamakan karier ketimbang pacaran? Di usia produktif, ada baiknya Anda mengutamakan karier terlebih dahulu ketimbang sebuah hubungan. Tetapi, bukan berarti Anda tidak boleh punya pacar lho.
Ada beberapa hal positig yang bisa diperoleh saat seseorang lebih mengutamakan karier ketimbang pacaran. Apa saja? Simak 5 hal positif di antaranya ini:
Bikin seorang semakin dekat dengan cita-cita
Suka kalimat ‘kejarlah cita dan cinta’ kalau belum cinta-cintaan, kenapa gak fokus sama cita-cita kamu? Usia muda, fisik yang masih kuat dan produktif seharusnya dioptimalkan demi menggapai cita-cita.
Banyak kesempatan dan peluang di luar sana yang bakalan bisa kamu coba dan perjuangkan. Jadi, kenapa tidak memaksimalin waktu, tenaga dan kesempatan yang ada buat meraih cita-cita.
Bisa fokus investasi
Kenapa tidak memulai investasi sedini mungkin?
Di saat Anda punya waktu luang, Anda bisa menggali informasi seputar investasi. Konsultasilah dengan orang-orang yang memang terbukti pakar di bidang investasi, bukan yang asal-asalan.
Punya waktu buat ngelakuin hobi atau hal-hal yang disuka
Selain punya banyak waktu buat mengejar cita-cita, nambah saldo tabungan dan berinvestasi, kamu juga jadi punya banyak waktu buat ngelakuin hobi. Atau hal-hal lain yang kamu suka yang bikin Anda bahagia dan menghilangkan penat akibat rutinitas kerja.
Dengan status single, paling tidak Anda lebih bebas memutuskan apa yang ingin Anda lakukan.
Bertemu orang-orang baru
Melajang bisa membuka kesempatan Anda bertemu dan berkenalan dengan orang-orang baru semakin luas. Anda tidak perlu khawatir menjaga perasaan pacar.
Anda bebas mengekspresikan diri dan menjalin hubungan dengan orang-orang baru. Entah untuk jadi teman main yang seru atau sahabat buat curhat pas galau. Dan tentu saja bisa banget membuka peluang bisnis atau karier yang lebih baik alias networking.
Bisa menerapkan gaya hidup hemat dan sederhana
Jika punya pasangan tidak mungkin Anda tidak keluar selama pacaran. Dengan status melajang, kamu bisa lebih leluasa menentukan gaya hidup hemat tanpa harus khawatir dibilang pelit sama pasangan.
Baca juga artikel DuitPintar lainnya:
Pacaran Bikin Boros, Dijamin Bikin Bokek, Ini Buktinya!
Inspirasi: Muda dan Meraih Puncak Karir, Wanita Usia 24 Tahun yang Sudah Bisa Jadi CEO
Tips Mencari Pekerjaan Baru buat yang Pengin Resign
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
5 Fakta Menarik Tas Kulit yang Dipakai PM Jepang Sanae Takaichi, Pesanan Langsung Melonjak
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya